Semen Padang Rekrut Pemain Timnas
Editor Bolanet | 28 Agustus 2012 11:55
Dari delapan yang direkrut, enam orang merupakan pemain Timnas, kata Direktur Utama PT Kabau Sirah Semen Padang (KSSP) Erizal Anwar.
Ia mengatakan, nama-nama pemain yang sudah dipastikan menjadi bagian tim kebanggaan Ranah Minang itu di antaranya Wahyu Wijiastanto, Nur Iskandar, Novan Setya, Jajang Paliama, Hendra Bayauw, Nico Malau, , Fachrul Rozi.
Mereka telah sepakat untuk bergabung bersama tim berjuluk 'Kabau Sirah' pada kompetisi Liga Indonesia mendatang, imbuhnya serata mengatakan bahwa pihaknya juga sedang menantikan kepastian dari satu pemain Timnas lainnya, Titus Bonai.
Menurut Erizal, keputusan manajemen untuk merekrut pemain Timnas ini untuk menghadapi Liga Champions Asia (LCA). Semen Padang berusaha untuk merebut juara LCA, tutupnya. (ant/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persiba Bakal Lepas Separuh Skuad Musim Lalu?
Bola Indonesia 27 Agustus 2012, 12:15 -
Profesional, Abdul Rahman Siap Mundur Dari Timnas
Tim Nasional 27 Agustus 2012, 10:30 -
Diminati Klub Austria dan Jerman, Petar Setia Bersama PSM
Bola Indonesia 24 Agustus 2012, 22:36 -
PSM Jadwalkan Latihan Perdana 3 September
Bola Indonesia 24 Agustus 2012, 21:23 -
Ibnu Grahan Siap Latih Persebaya Jika Gede Jadi CEO
Bola Indonesia 23 Agustus 2012, 15:50
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39