Sembilan Klub Jatim Dukung La Nyalla Jadi Ketum PSSI
Editor Bolanet | 2 Februari 2015 18:28
- Beberapa klub Divisi Utama dan amatir asal Jawa Timur kompak mendukung La Nyalla Mahmud Mattalitti sebagai calon ketua . Namun tak semua klub pendukung La Nyalla memiliki hak suara pada Kongres di Surabaya, April mendatang.
Sembilan klub pengusung La Nyalla tersebut antara lain, Perssu Sumenep, Persebo Bondowoso, Persatu Tuban, Persinga Ngawi, Persida Sidoarjo, Jember United, Persewangi Banyuwangi, PSBK Kota Blitar dan FC Kundalini Bali.
“Visi dan misi pemikiran dari calon kita memang sangat mendukung dalam perkembangan persepakbolaan di Jawa Timur terutama dalam kancah persepakbolaan di Indonesia dan di luar negeri”, ujar bos Jember United, yang ditunjuk sebagai juru bicara.
Ketika dikroscek, tak semua klub itu memiliki hak suara pada Kongres Luar Biasa (KLB) yang diadakan 15 April 2015 di Surabaya. Hanya Persinga, Persebo, Persewangi dan Persatu lah yang bisa menyalurkan aspirasi mereka pada Kongres nanti. Yang penting aspirasi kami tersalurkan, tutup Siradjuddin. [initial]
(faw/pra)
Sembilan klub pengusung La Nyalla tersebut antara lain, Perssu Sumenep, Persebo Bondowoso, Persatu Tuban, Persinga Ngawi, Persida Sidoarjo, Jember United, Persewangi Banyuwangi, PSBK Kota Blitar dan FC Kundalini Bali.
“Visi dan misi pemikiran dari calon kita memang sangat mendukung dalam perkembangan persepakbolaan di Jawa Timur terutama dalam kancah persepakbolaan di Indonesia dan di luar negeri”, ujar bos Jember United, yang ditunjuk sebagai juru bicara.
Ketika dikroscek, tak semua klub itu memiliki hak suara pada Kongres Luar Biasa (KLB) yang diadakan 15 April 2015 di Surabaya. Hanya Persinga, Persebo, Persewangi dan Persatu lah yang bisa menyalurkan aspirasi mereka pada Kongres nanti. Yang penting aspirasi kami tersalurkan, tutup Siradjuddin. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pembinaan Usia Dini, Kurniawan Minta Tak Bergantung PSSI
Bola Indonesia 31 Januari 2015, 19:35 -
'Empat Calon Ketum PSSI Sudah Bisa Diraba dan Dielus Publik'
Bola Indonesia 30 Januari 2015, 17:32 -
PSSI Masih Bingung Tentukan Pelatih Timnas Senior
Tim Nasional 30 Januari 2015, 12:44 -
Gatot: Tim Sembilan Tak Ingin Bekukan PSSI
Bola Indonesia 28 Januari 2015, 18:03 -
Siang Ini, Tim Sembilan dan PSSI Bakal Bertemu di Kantor PSSI
Bola Indonesia 28 Januari 2015, 10:03
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07 -
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39