Sebulan Tak Pulang Kampung, Persipura Jayapura Tak Risau
Editor Bolanet | 9 Juli 2016 17:19
Sebelum ini, Persipura juga sudah sering mengalami hal seperti ini. Ada kendala jarak yang membuat kita tak bisa pergi-pulang, ujar Pelatih Persipura Jayapura, Jafri Sastra, pada Bola.net.
Namun, kalau kita lihat, semua pemain sudah siap. Hal ini sudah kita bicarakan jauh-jauh hari, sambungnya.
Sebelumnya, Persipura Jayapura sudah nyaris sebulan tak berlaga di kandang mereka sendiri. Boaz Solossa dan kawan-kawan terakhir bermain di Stadion Mandala Jayapura kala menjamu Barito Putera pada 13 Juni lalu.
Mereka sesungguhnya dijadwalkan melakoni laga kandang kontra Arema Cronus pada 26 Juni mendatang. Namun, karena alasan keamanan, laga mereka diubah jadwalnya menjadi di kandang Arema Cronus.
Usai melakoni laga tersebut, Persipura melawat ke kandang Sriwijaya FC. Sepulang dari Palembang, mereka tak pulang ke Jayapura dan menjalani libur lebaran. Mutiara Hitam kembali ke kompleks Kusuma Agro Batu untuk menjalani pemusatan latihan kembali. Sesuai jadwal, mereka akan bertandang ke kandang Pusamania Borneo FC pada 15 Juli mendatang.
Sementara itu, Jafri sendiri menegaskan tak ambil pusing dengan padatnya jadwal tandang anak asuhnya pada putaran pertama ISC A 2016 ini. Menurutnya, jadwal yang dibuat operator sudah bagus.
Jarak antara pertandingan ada jeda sepekan. Jadi, kita ada waktu mengatur lagi progress pemain kita, tandasnya. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Milo Senang Arema Cronus Lalui Ramadan Dengan Baik
Bola Indonesia 8 Juli 2016, 19:55 -
Jelang Lawan Sriwijaya, Persipura Terus Berbenah
Bola Indonesia 2 Juli 2016, 15:40 -
Segera Dapat Tambahan Amunisi, Persipura Diyakini Kian Perkasa
Bola Indonesia 28 Juni 2016, 19:28 -
Jafri Sastra Siap Orbitkan Talenta Muda Persipura
Bola Indonesia 28 Juni 2016, 16:28 -
Milo Bantah Arema Cronus Kesulitan Hadapi Tim Agresif
Bola Indonesia 27 Juni 2016, 17:30
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39