Scott Cooper Kecam Gelaran SCM Cup
Editor Bolanet | 21 Januari 2015 17:55
Saya tak sepakat dengan penyelenggaraan turnamen ini. Hanya cocok sebagai sebuah tontonan, ujar Cooper.
Saya tidak tahu di Indonesia. Yang saya tahu, main tiga pertandingan dalam enam hari itu tak baik. Berbahaya, sambungnya.
Cooper tak sekadar omong kosong. Anak asuhnya sudah menjadi korban kerasnya turnamen ini. Pemain bintang mereka, Cristobal Marquez Crespo tumbang pada laga pertama. Selain itu ada pula Hendra Ridwan yang mengalami cedera hamstring pada laga kedua mereka, kontra Persela.
Menurut Cooper, saking berbahayanya turnamen padat ini, peluang tim-tim peserta untuk bermain bagus pada kompetisi sebenarnya kian kecil. Pasalnya, mereka rentan kehilangan pemain kunci pada turnamen ini.
Tim-tim yang tidak bermain bakal tampil lebih bagus, tandasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tak Sesuai Kebutuhan, Mitra Kukar Pulangkan Isaac Chansa
Bola Indonesia 20 Januari 2015, 20:54 -
Galeri 20 Januari 2015, 19:57
-
Pelatih Mitra Kukar: Ini Hasil Terjelek Dalam Karir Saya
Bola Indonesia 20 Januari 2015, 19:12 -
Ini Kunci Kemenangan Persipura Atas Mitra Kukar
Bola Indonesia 20 Januari 2015, 18:30 -
Review: Persipura Depak Mitra Kukar dari SCM Cup
Bola Indonesia 20 Januari 2015, 17:21
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39