Satu Slot Bek Persib Milik Pemain Timnas Singapura?
Editor Bolanet | 31 Oktober 2012 15:02
Nahkoda Persib Jajang Nurjaman membenarkan bahwa ia sudah mengajukan nama lain untuk pemain bek tengah. Namun sosok yang pernah menjadi penggawa Persib ini masih enggan menyebutkan identitasnya.
Memang kita sangat butuh pemain bek tengah. Sampai saat ini kita nunggu Naser. Ya ancang-ancang selanjutnya cari penggantinya. Sudah ada tapi belum bisa disebutkan sekarang ini, ujar Jajang ditemui di mess Persib, Rabu (31/10).
Namun, belakangan pemain belakang andalan Persija Jakarta musim lalu Precious Emuejeraye sebagai pemain yang dimaksud. Pemain Tim Nasional Singapura itu diketahui tidak lagi diperpanjang kontraknya oleh Persija.
Precious, pemain berusia 29 tahun, sudah memperkuat Singapura sejak 2006 lalu. Ia tercatat sudah tampil sebanyak 52 kali.
Pada kesempatan yang sama, Jajang menambahkan jika pemain yang dibidik Persib memang dari luar negeri. Untuk pemain lokal sudah sulit karena terikat klub lain, jelasnya. (hug/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Maung Bandung Butuh Lawan Sepadan
Bola Indonesia 30 Oktober 2012, 17:50 -
Celebes Cup, Thohir Akan Besut Mantan Anak Asuhnya
Bola Indonesia 30 Oktober 2012, 15:17 -
Tanpa Coyne, Persib Bakal Maksimalkan Skuad Yang Ada
Bola Indonesia 30 Oktober 2012, 15:09 -
Persib Tunggu Naser Sampai Malam Ini
Bola Indonesia 30 Oktober 2012, 14:13 -
'Sekarang Saatnya Persib Juara'
Bola Indonesia 29 Oktober 2012, 21:00
LATEST UPDATE
-
Juventus Terancam Jual Pemain untuk Tutupi Biaya Pemecatan Motta
Liga Italia 26 Maret 2025, 07:43 -
Joey Pelupessy, 'Nomor 6' Pelindung Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:49 -
Kapten Juventus di Era Tudor: Siapa yang Dipilih?
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:26 -
Rizky Ridho dan 60 Sentuhan Bola pada Laga Lawan Bahrain
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:19 -
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Perpisahan Thiago Motta dengan Juventus yang Penuh Keheningan
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:12 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10