Salah Rute Terbang, Alasan PSMS Medan Tak Hadir di Stadion
Editor Bolanet | 30 Mei 2012 21:00
Ketidakhadiran mereka bukan karena kesengajaan. Ketidakhadiran tersebut ternyata disebabkan karena masalah tiket penerbangan.
Menurut pelatih PSMS, Suharto, timnya tidak bisa hadir karena manajemen PSMS salah ketika memesan tiket penerbangan.Rute penerbangan yang seharusnya mereka lalui adalah Medan-Jakarta-Ambon-Sorong. Namun karena manajemen melakukan kesalahan, tiket yang didapat justru memiliki rute Medan-Jakarta-Ujung Pandang-Papua sehingga membutuhkan satu kali penerbangan lagi untuk menempuh Sorong. Celakanya, tambah Suharto, ketika tiba di Papua pukul tujuh pagi, Rabu (30/5), mereka tidak bisa melanjutkan perjalanan ke Sorong karena kehabisan tiket.
Dengan kekalahan WO tersebut, PSMS pantas kecewa karena gagal mewujudkan ambisi meraih poin di markas Persiram dan tetap berada di peringkat 13 dengan perolehan 30 poin. (rol/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
ISL Review: Dramatis, PSMS Medan Tekuk Persela Lamongan 4-3
Bola Indonesia 20 Mei 2012, 22:35 -
Fans Kumpulkan Koin Bantu Keuangan PSMS
Bola Indonesia 18 Mei 2012, 00:16 -
Empat Pemain PSMS Medan IPL, Absen Hadapi Persija IPL
Bola Indonesia 12 Mei 2012, 07:20 -
Ultras Tuntut Persegres Pecat Gurning
Bola Indonesia 9 Mei 2012, 06:00 -
Meski Belum Gajian, PSMS Medan Tetap Semangat
Bola Indonesia 9 Mei 2012, 00:00
LATEST UPDATE
-
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38 -
Ketika Kevin Diks jadi Pratama Arhan Baru di Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:27 -
Ini yang Dikatakan Tudor ke Pemain Juventus di Sesi Latihan Perdana
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:15 -
Kemenangan ke-5 Timnas Indonesia Bersama 'Trio JJR' di Lini Belakang
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:15
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10