Sakit-sakitan, Anak Kesayangan Ibnu Terdepak dari Persebaya
Editor Bolanet | 5 Maret 2015 14:44
Tak tanggung-tanggung, pemain asal Jombang ini adalah pemegang nilai tertinggi untuk VO2 Max di tim Persebaya. Capaian Bima bahkan mengalahkan eks kapten Timnas U-19, Evan Dimas dan sejumlah mantan skuat Garuda Jaya lainnya.
Bima pemain bagus, tapi dia kurang bisa menjaga kondisi. Sejak turnamen Pasuruan dia sakit seminggu. Waktu mau berangkat ke Padang juga sakit, jelas pelatih asli Surabaya ini. Padahal Ibnu menginginkan pemain yang selalu bugar.
Sebenarnya masih bisa dibenahi. Cuma mesti sakit. Padahal saat tes fisik, dia paling bagus. Sayang cara dia menjaga fisiknya yang kurang bagus, tutup Ibnu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
ISL Mundur, Arema Cronus Tak Akan Gelar TC
Bola Indonesia 4 Maret 2015, 22:26 -
Tur Jateng, Inilah Daftar Pemain Persebaya
Bola Indonesia 4 Maret 2015, 22:23 -
Lima Pemain Bajul Ijo Absen di Tur Jateng
Bola Indonesia 4 Maret 2015, 21:49 -
Persebaya Full Team ke Jawa Tengah
Bola Indonesia 4 Maret 2015, 21:46 -
Penggawa Arema Cronus Terpengaruh Kondisi Sepakbola Indonesia
Bola Indonesia 4 Maret 2015, 21:42
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39