Recovery, Penggawa Mitra Kukar Latihan di Halaman Hotel
Editor Bolanet | 16 Desember 2015 10:45
Kita latihan ringan saja pagi ini agar kondisi pemain pulih, ujar Pelatih Mitra Kukar, Jafri Sastra, pada
Sementara, untuk nanti sore kita free. Nggak ada latihan, sambungnya.
Dalam pengamatan Bola.net, pada sesi recovery pagi ini, kekecewaan usai dikalahkan Semen Padang tak lagi berbekas di wajah Yogi Rahardian dan kawan-kawan. Mereka nampak tertawa-tawa ceria kala menjalani game juggling, yang dipimpin Pelatih Kiper, Joyce Sorongan.
Selain melakoni latihan ringan, untuk pemulihan, para pemain juga melakoni terapi es. Terapi ini dilakukan pemain yang kemarin turun pada laga kontra Semen Padang.
Hari ini untuk pemulihan. Kita baru besok akan kembali berlatih, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mitra Kukar Akui Skuatnya Tak Prima
Bola Indonesia 15 Desember 2015, 18:44 -
Mitra Kukar Akui Tak Capai Peak Performance
Bola Indonesia 15 Desember 2015, 18:38 -
Bekuk Mitra Kukar, Semen Padang Muluskan Langkah ke Semifinal
Bola Indonesia 15 Desember 2015, 17:02 -
Hadapi Mitra Kukar, Semen Padang Tanpa Hendra Bayauw
Bola Indonesia 15 Desember 2015, 15:28 -
Persipura Dinilai Tetap Tangguh Tanpa Bio Paulin
Bola Indonesia 15 Desember 2015, 15:12
LATEST UPDATE
-
3 Pemain Bahrain yang Pernah Bikin Gol ke Gawang Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 11:20 -
Begini Nasib 5 Pemain Pinjaman Chelsea
Liga Inggris 24 Maret 2025, 11:15 -
Myles Lewis-Skelly Bisa Jadi Ashley Cole Berikutnya
Piala Eropa 24 Maret 2025, 11:08 -
Spalletti: Italia Tunjukkan Wajah Baru, Tapi Masih Ada yang Harus Dipelajari
Piala Eropa 24 Maret 2025, 11:07 -
Jesse Lingard Ungkap Aturan Ketat dari Wayne Rooney di Manchester United
Liga Inggris 24 Maret 2025, 10:49 -
Disingkirkan Jerman jadi Pelajaran Berharga Italia, Kok Bisa?
Piala Eropa 24 Maret 2025, 10:43 -
Bahaya Laten Bola Mati Timnas Bahrain
Tim Nasional 24 Maret 2025, 10:38
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39