QNB League Terhenti, Persebaya Tetap Bayar Hak-hak Pemain
Editor Bolanet | 5 Mei 2015 10:33
- Owner , Gede Widiade menegaskan bahwa dirinya tetap akan mempertahankan seluruh awak tim. Meski Persebaya tak bisa lagi bermain sepakbola karena kompetisi QNB League 2015 telah dibuyarkan oleh PSSI.
Gede menjelaskan bahwa dirinya akan bertanggungjawab kepada para pemain, pelatih maupun ofisial lainnya. Oleh sebab itu, meski kompetisi ISL 2015 dipastikan tak berlanjut, hak-hak mereka tetap akan dipenuhi.
Insya Allah tim ini akan terus bertahan walau kompetisi ini dihentikan, tegas Gede.
Mau bagaimana lagi, saya akan menanggung tim ini kesemuanya. Tanpa terkecuali, imbuh pria yang juga menjabat sebagai Ketua PSSI Surabaya ini.
Tidak disebutkan berapa kerugian yang akan ditanggung oleh Gede atas keputusan PSSI menghentikan kompetisi ISL 2015. Yang pasti Gede sudah menegaskan bahwa ia akan tetap bertanggungjawab atas tim Persebaya. [initial]
(faw/pra)
Gede menjelaskan bahwa dirinya akan bertanggungjawab kepada para pemain, pelatih maupun ofisial lainnya. Oleh sebab itu, meski kompetisi ISL 2015 dipastikan tak berlanjut, hak-hak mereka tetap akan dipenuhi.
Insya Allah tim ini akan terus bertahan walau kompetisi ini dihentikan, tegas Gede.
Mau bagaimana lagi, saya akan menanggung tim ini kesemuanya. Tanpa terkecuali, imbuh pria yang juga menjabat sebagai Ketua PSSI Surabaya ini.
Tidak disebutkan berapa kerugian yang akan ditanggung oleh Gede atas keputusan PSSI menghentikan kompetisi ISL 2015. Yang pasti Gede sudah menegaskan bahwa ia akan tetap bertanggungjawab atas tim Persebaya. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Meski QNB League Buyar, Persebaya Tetap Berlatih
- Bonek Akan Serbu Kantor Kemenpora
- Sepakbola Indonesia Makin Runyam, Bonek Minta Menpora Dicopot
- QNB League Terhenti, Bonek Tuntut Jokowi Turun Tangan
- QNB League Buyar, Bonek Minta Menpora Bertanggungjawab
- QNB League Buyar, Pemain Persebaya Pasrah ke Manajemen
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemain Persebaya Tunggu Penjelasan Manajemen
Bola Indonesia 2 Mei 2015, 21:48 -
QNB League Tak Jelas, Persebaya Tunggu Instruksi PSSI
Bola Indonesia 30 April 2015, 16:37 -
Gendhar: Gede Widiade Pemilik Persebaya
Bola Indonesia 30 April 2015, 14:54 -
Pergantian Manajer Timnas U-23 Tunggu Restu Kemenpora
Tim Nasional 30 April 2015, 11:19 -
Inilah Alasan Persebaya ISL Tolak Rekonsiliasi
Bola Indonesia 29 April 2015, 12:43
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39