Putaran Kedua, PSM Pakai Jersey Baru
Editor Bolanet | 15 Juli 2013 15:15
Namun, belum cukup enam bulan menggunakan kostum tersebut, manajemen PSM berencana mengeluarkan jersey teranyar putaran kedua nanti.
Media Officer PSM, Andi Widya Swadzwina, mengakui adanya jersey baru PSM untuk putaran kedua nanti. Tapi, ia belum mau berkomentar banyak.
Saya belum mau komentar terlalu banyak soal jersey baru. Masih banyak yang harus kita lakukan dan saat ini manajemen sedang fokus menyelesaikan masalah tim. Selain itu, masalah jersey ini baru bisa dibilang ada setelah benar-benar ada, kata Wina.
Juga, tidak etis bicara jersey baru sementara hak pemain belum terselesaikan semuanya. Sekarang kita fokus bagaimana agar gaji pemain bisa segera dibayar, sambungnya. (nda/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemain PSM Seharusnya Minta Izin Sebelum Main Tarkam
Bola Indonesia 13 Juli 2013, 14:15 -
Rasyid Optimis Indonesia Bisa Kalahkan Singapura
Tim Nasional 13 Juli 2013, 14:00 -
19 Juli, Pemain PSM Kembali Berlatih
Bola Indonesia 13 Juli 2013, 13:55 -
Ibnu Tak Tutup Kemungkinan Kembali Terapkan False Nine
Bola Indonesia 13 Juli 2013, 08:35 -
Latihan Perdana Persebaya di Ramadan Dimulai Sore
Bola Indonesia 13 Juli 2013, 08:31
LATEST UPDATE
-
Puja-puji untuk Rizky Ridho, Sang Dinding Tangguh Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 00:42 -
Hasil Malaysia vs Nepal: Skor 2-0
Asia 26 Maret 2025, 00:40 -
Menang Lawan Bahrain, Peringkat FIFA Timnas Indonesia Bakal Naik pesat
Tim Nasional 25 Maret 2025, 23:43 -
Usai Kalahkan Bahrain, Kapan Timnas Indonesia Bermain Lagi?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 23:11 -
Man of the Match Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Rizky Ridho
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:59
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10