Punya Kenangan Manis, Pemain Tampines Rovers Ini Ingin Segera Berlaga di Stadion GBK
Haris Suhud | 28 Februari 2018 11:40
Bola.net - - Pemain Tampines Rovers, Khairul Amri, pernah sekali bermain di Stadion Gelora Bung Karno ketika dirinya bermain untuk Timnas Singapura. Ia ingin mengulang momen tersebut ketika Tampines Rovers bertemu dengan Persija Jakarta di babak penyisihan Liga Champions Asia Grup H.
Pertandingan antara Persija dan Tampines juga akan digelar di Stadion Gelora Bung Karno pada hari Rabu (28/2).
Pada tahun 2004, Khairul pernah bermain di stadion tersebut ketika Timnas Singapura bertemu dengan Timnas Indonesia di Piala Tiger. Kala itu ia masih berusia 19 tahun.
Laga tersebut menjadi momen yang indah dalam kenangan penyerang Tampines tersebut. Pasalnya dalam penampilannya tersebut, Khairul mencetak gol untuk mengantarkan kubunya menang atas Indonesia dengan skor 3-1.
Kenangan ini diharapkan Khairul menjadi bekal untuk menghadapi Persija Jakarta. Melalui akun Instagramnya, ia menyatakan sudah tak sabar bermain lawan Persija di stadion yang penuh kenangan tersebut.
Salam Jakarta! Saya kembali, ini adalah dalam tugas bersama Tampines Rovers di Piala AFC yag akan berlangsung di GBK besok [hari ini] pukul 7.30 pm. Ini melihat kembali ketika pertama kali saya bermain di stadion yang luar biasa dan penuh kenangan, tulis Khairul.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelatih Persija Tak Pernah Ragukan Kualitas Addison Alves
Bola Indonesia 27 Februari 2018, 17:15 -
Disebut Mirip Tokoh Kartun, Ini Komentar Winger Persija
Bola Indonesia 27 Februari 2018, 16:19 -
Inilah Dua Pemain Persija yang Bisa Menghancurkan Tampines Rovers
Bola Indonesia 27 Februari 2018, 15:24 -
Prediksi Persija Jakarta vs Tampines Rovers 28 Februari 2018
Bola Indonesia 27 Februari 2018, 15:10 -
Simic Sebut Skuat Persija saat Ini adalah Generasi Juara
Bola Indonesia 27 Februari 2018, 10:39
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39