Puasa, Gresik United Justru Genjot Fisik Pemain
Editor Bolanet | 10 Juli 2014 14:50
Memang agak ganjil. Sebab penggemblengan fisik pemain justru dilakukan di bulan Ramadan, saat mayoritas pemain Gresik United tengah menjalani ibadah puasa. Namun Alfredo jelas memiliki pertimbangan tersendiri.
Pelatih asal Argentina ini menjelaskan, latihan fisik dipilih agar anak asuhnya tak kehilangan skill. Apalagi di bula puasa ini, menurunnya, jika performa tak ditingkatkan sangat mungkin fisik dan skill pemain juga akan pudar.
Kami sudah memfokuskan strategi dan taktik. Kini, kami perlu genjot fisik para pemain, ujar mantan pelatih Persela Lamongan tersebut. Menyiasati banyak pemain yang puasa, maka porsi latihan fisik akan diberikan dalam sesi malam hari.
Menurut Alfredo, pada malam hari stamina para pemain sudah kembali normal setelah seharian menjalani ibadah puasa. “Sedangkan latihan sore, karena pemain masih puasa, jadi porsinya ringan saja, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sudah Seminggu Pemain PSM Mogok Latihan
Bola Indonesia 9 Juli 2014, 16:44 -
Persiba Ingin Kondisi Pemain 100 Persen Fit Usai Lebaran
Bola Indonesia 9 Juli 2014, 16:05 -
Mitra Kukar Fokus Pulihkan Kondisi Fisik Pemain
Bola Indonesia 9 Juli 2014, 15:46 -
Deltras Lamar Persela Untuk Uji Coba
Bola Indonesia 9 Juli 2014, 12:55 -
RD Idamkan Presiden yang Peduli Olahraga
Bola Indonesia 9 Juli 2014, 12:42
LATEST UPDATE
-
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46 -
Menajamkan Taji Garuda: Perombakan Komposisi di Lini Depan Timnas Indonesia
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:39 -
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39