PSSI Ucapkan Duka Atas Meninggalnya Legenda Persib
Editor Bolanet | 4 Maret 2016 16:03
Mantan pemain dan pelatih Persib serta pemain Timnas itu menghembuskan nafas terakhirnya di kediamannya di Ailigar Bandung setelah sempat dirawat di RSU TNI AU karena penyakit lambung.
Ketua Umum PSSI La Nyalla Mahmud Mattalitti mengucapkan belasungkawa dengan wafatnya sang legenda Persib itu. Menurut La Nyalla, setiap pemain yang pernah membela Timnas tentu telah memberikan kontribusi untuk kemajuan sepakbola di tanah air.
Saya atas nama keluarga besar PSSI menyampaikan duka yang mendalam. Semoga, amal baik almarhum diterima dan mendapat tempat yang baik di sisi Allah SWT, ujar La Nyalla saat dihubungi , Jumat (4/3).
Pada tahun 1970, Risnadar mulai membela Timnas dan tiga tahun kemudian PSSI menobatkannya sebagai pemain terbaik kompetisi Perserikatan musim 1972-1973. Risnandar menyingkirkan nama-nama besar lainnya seperti Andjas Asmara, Andi Lala (Persija), Sutan Harhara, dan Iswandi Idris.
Semoga keluarga yang ditinggalkan diberikan ketabahan dari Allah SWT. Terimakasih atas kontribusinya almarhum dalam memajukan sepakbola, tutup La Nyalla. (fit/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sembilan Syarat Dari Pemerintah Dinilai Aneh
Bola Indonesia 3 Maret 2016, 17:11 -
Sembilan Syarat Hanya Opsi dari Pemerintah
Bola Indonesia 3 Maret 2016, 17:05 -
Sanksi FIFA Dibahas di Raker Komisi X dan Kemenpora
Bola Indonesia 2 Maret 2016, 15:00 -
'Pengeroyokan Tokoh Suporter Usai ILC Masuk Tindakan Kriminal'
Bola Indonesia 2 Maret 2016, 11:30 -
Menpora Kecam Upaya Pengeroyokan Tokoh Suporter Usai ILC
Bola Indonesia 2 Maret 2016, 10:27
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39