PSSI Ubah Regulasi Pemain Asing di Piala Presiden
Asad Arifin | 26 Januari 2017 18:27
Bola.net - - Kabar baru diterima oleh para peserta Piala Presiden 2017. PSSI mengizinkan mereka untuk mendaftarkan lebih dari tiga pemain asing di turnamen pramusim tersebut.
Sebelumnya, PSSI sempat melontarkan wacana untuk memakai regulasi Liga 1 di Piala Presiden tahun ini. Para klub diminta menggunakan formula 2+1 untuk para pemain asing. Artinya, mereka bisa menggunakan dua pemain non Asia dan satu pemain Asia.
Akan tetapi regulasi itu kurang mendapatkan respon positif dari tim-tim peserta. Mereka bahkan meminta PSSI untuk memikirkan kembali regulasi tersebut.
Akhirnya, PSSI bersedia mendengarkan keluhan tim-tim tersebut dan mengganti regulasinya. Keputusan ini muncul setelah mereka mengadakan pertemuan dengan tim-tim peserta di Mangkostrad, Jakarta, Kamis (26/1/2017).
Jadi klub boleh mendaftarkan lebih dari tiga pemain asing. Tapi yang boleh ada di susunan pemain 2+1 itu, ujar Ketua Umum PSSI, Edy Rahmayadi.
Namun, perubahan itu juga disertai dengan sebuah syarat baru yang juga masih berhubungan dengan pemain asing. Para tim-tim peserta Piala Presiden dilarang melakukan pergantian pemain asing saat turnamen sudah berjalan.
Ya kalau sudah didaftarkan, tidak boleh diubah di tengah jalan. Kalau turnamen jalan, tiba-tiba ganti tidak boleh, kan sudah jalan turnamennya, sudah didaftarkan juga, tambah Edy.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kongres PSSI Jatim Digelar Maret
Bola Indonesia 25 Januari 2017, 14:10 -
Jokowi Minta PSSI Perbanyak Lapangan
Bola Indonesia 25 Januari 2017, 08:15 -
Presiden Jokowi Sudah Teken Berkas Naturalisasi Ezra Walian
Bola Indonesia 24 Januari 2017, 08:41 -
PSSI Diminta Merevisi Aturan Pemain di Liga 2
Bola Indonesia 23 Januari 2017, 13:34 -
Pelatih Persija Berharap Regulasi Pembatasan Umur Di-pending
Bola Indonesia 21 Januari 2017, 20:09
LATEST UPDATE
-
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46 -
Menajamkan Taji Garuda: Perombakan Komposisi di Lini Depan Timnas Indonesia
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:39 -
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39