PSSI Terus Dorong Klub Untuk Lengkapi Berkas Verifikasi
Editor Bolanet | 17 Desember 2013 23:13
Masing-masing yaitu, aspek finansial, legal atau hukum, administrasi, infrastruktur, dan pembinaan usia muda. Namun Sekretaris Jenderal PSSI, Joko Driyono, mengungkapkan hanya terdapat enam tim yang paling serius dalam memenuhi lima aspek tersebut.
Yaitu, Persijap Jepara, Persiba, Arema, Persela lamongan, Sriwijaya FC dan Pelita Bandung Raya. Sedangkan klub yang lain, lebih fokus untuk melengkapi upaya banding terkait status lisensi, terang CEO PT Liga Indonesia tersebut.
Joko pun menjelaskan, jika semua klub kini terus berupaya keras melengkapi lima aspek verifikasi. Sehingga, 22 klub tersebut bisa berpartisipasi dalam kompetisi pada tahun depan.
Kesan yang kini terlihat, semua klub tidak ingin tertinggal. Posisi PSSI, pun terus mendorong klub untuk segera melengkapi berkas sebelum waktu yang ditetapkan, yakni pada 20 Desember. Sehingga, minggu ini diharapkan semua klub sudah mampu menyelesaikannya, pungkasnya.[initial]
Ingin Tahu Semua Tentang Verifikasi PSSI?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tampil Apik, Gustavo Lopez dan Sunarto Tuai Pujian
Bola Indonesia 16 Desember 2013, 21:50 -
Tak Ada Kompensasi, Manajemen Arema Senang Greg Dipinang Persebaya
Bola Indonesia 16 Desember 2013, 21:44 -
Piala Gubernur Jatim: PSM Masih Buta Kekuatan Lawan
Bola Indonesia 16 Desember 2013, 19:31 -
Penuhi Undangan PT LI, Arema Presentasi di Hadapan FIFA
Bola Indonesia 16 Desember 2013, 19:22 -
Persijap Jepara Gelisah Tunggu Investor Asal Malaysia
Bola Indonesia 16 Desember 2013, 17:10
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39