PSSI Tak Bosan Desak Menpora Cabut SK Pembekuan
Editor Bolanet | 31 Juli 2015 15:41
- Direktur Hukum PSSI, Aristo Pengaribuan meminta supaya Menpora Imam Nahrawi mendapatkan pencerahan dan mampu bersikap bijaksana.
Sebab hingga saat ini, Menpora masih belum mencabut SK Pembekuan terhadap PSSI, meskipun PSSI sudah menang dalam keputusan sela maupun perkara di PTUN. Bahkan produk dari SK tersebut, yakni Tim Transisi, masih saja bekerja.
Seharusnya, setelah putusan sela dulu itu Menpora Imam sudah cabut SK Pembekuan dan Tim Transisi berhenti total. Ini yang kami sesalkan, karena Menpora tidak bersedia tunduk dengan keputusan berlandaskan hukum, ujar Aristo Pengaribuan.
Selain itu, tindakan Menpora jelas-jelas merupakan contempt of court. Dia sama sekali tidak peduli akan proses hukum, lanjut Aristo.
PSSI sendiri beberapa waktu lalu memenangi gugatan terhadap Kemenpora di PTUN terkait SK pembekuan ini. Namun pihak Kemenpora berencana melakukan banding terhadap putusan ini ke PTTUN. [initial]
(esa/pra)
Sebab hingga saat ini, Menpora masih belum mencabut SK Pembekuan terhadap PSSI, meskipun PSSI sudah menang dalam keputusan sela maupun perkara di PTUN. Bahkan produk dari SK tersebut, yakni Tim Transisi, masih saja bekerja.
Seharusnya, setelah putusan sela dulu itu Menpora Imam sudah cabut SK Pembekuan dan Tim Transisi berhenti total. Ini yang kami sesalkan, karena Menpora tidak bersedia tunduk dengan keputusan berlandaskan hukum, ujar Aristo Pengaribuan.
Selain itu, tindakan Menpora jelas-jelas merupakan contempt of court. Dia sama sekali tidak peduli akan proses hukum, lanjut Aristo.
PSSI sendiri beberapa waktu lalu memenangi gugatan terhadap Kemenpora di PTUN terkait SK pembekuan ini. Namun pihak Kemenpora berencana melakukan banding terhadap putusan ini ke PTTUN. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Jalankan Amanat FIFA, PSSI Rampungkan Pembangunan Lapangan Sintetis
- 'Ikut Piala Kemerdekaan, Klub Bakal Tekor'
- 'Piala Kemerdekaan adalah Jebakan Batman'
- Kembali Ingatkan Promotor, PSSI Pastikan Otorisasi PIS
- Pastikan Kelanjutan Kompetisi, PSSI Gelar Rapat Exco
- Asprov PSSI DKI Tak Setuju Kompetisi Klub Internal Ikut Dihentikan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jalankan Amanat FIFA, PSSI Rampungkan Pembangunan Lapangan Sintetis
Bola Indonesia 30 Juli 2015, 20:23 -
'Ikut Piala Kemerdekaan, Klub Bakal Tekor'
Bola Indonesia 30 Juli 2015, 14:41 -
'Piala Kemerdekaan adalah Jebakan Batman'
Bola Indonesia 30 Juli 2015, 14:14 -
Kembali Ingatkan Promotor, PSSI Pastikan Otorisasi PIS
Bola Indonesia 30 Juli 2015, 00:11 -
Pastikan Kelanjutan Kompetisi, PSSI Gelar Rapat Exco
Bola Indonesia 30 Juli 2015, 00:04
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39