PSSI Serahkan Persoalan Greg ke Manajer Timnas
Editor Bolanet | 21 Agustus 2013 17:36
Djohar mengatakan, jika terdapat hal yang janggal dari persoalan tersebut. Sehingga, Djohar mengharapkan hal tersebut segera usai supaya tidak mengganggu konsentrasi Greg di klub dan bersama tim nasional Indonesia senior.
Masalah tersebut, berada di luar Pelatnas atau tergolong pribadi. Apalagi, saya belum mendengar penjelasan langsung dari Greg. Sejauh ini, PSSI menyerahkan semuanya ke manajer Timnas. Semoga, ada solusi yang baik untuk Greg dan segera usai, kata Djohar.
Persoalan ini juga cukup ganjil. Keduanya tidak memiliki ikatan resmi dalam pernikahan. Lantas, kenapa pihak wanita begitu saja menerima ajakan dari Greg. Seharusnya, wanita tersebut menolak karena mengedepankan sisi agama. Apalagi, pemain timnas itu layaknya selebritis. Sehingga, pemain harus bertingkah baik dan jangan berbuat ulah, pungkasnya. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dualisme PSSI Sumbar Resahkan Gubernur Sumatera Barat
Bola Indonesia 20 Agustus 2013, 21:18 -
PSSI Berencana Bangun Pusat Latihan Timnas di Sawangan
Tim Nasional 20 Agustus 2013, 20:29 -
Djohar Arifin Wacanakan Timnas Berbentuk Piramida
Tim Nasional 16 Agustus 2013, 20:00 -
Terkait Wasit, LPIS Masih Diskusikan Permintaan PSSI
Bola Indonesia 15 Agustus 2013, 21:20 -
LPIS Sambut Baik Keputusan PSSI Terkait IPL
Bola Indonesia 15 Agustus 2013, 20:09
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39