PSSI Jatim Ogah Penuhi Undangan Kemenpora
Editor Bolanet | 23 Juni 2015 13:03
Sekretaris Umum (Sekum) PSSI Jatim, Amir Burhanuddin menegaskan bahwa pihaknya tak mengirimkan wakil untuk hadir pada pertemuan tersebut. Amir juga menilai agenda pertemuan itu tak menarik dan tidak signifikan dengan eksistensi PSSI Jatim.
Kami memang mendapat undangan dari Kemenpora. Tapi kami dari PSSI Jatim tidak akan menghadiri pertemuan itu. Kami tidak tertarik dengan agendanya, ucap Amir. Pertemuan itu dikabarkan akan membahas masa depan sepakbola bersama PSSI.
Namun, pihak Kemenpora dikabarkan memilih mengundang PSSI era Djohar Arifin Husin, bukan La Nyalla Mahmud Mattalitti. Kemenpora juga mengundang empat PSSI daerah, yakni Nusa Tenggara Timur (NTT), Bengkulu, Jawa Barat, dan Jawa Timur. [initial]
Jangan Lewatkan!
- PSSI Tegaskan Masih Bisa Keluarkan ITC untuk Pemain
- Tak Diundang, PSSI Ngotot Temui Kemenpora
- PSSI Siap Sanksi Klub yang Tampil di Piala Kemerdekaan
- Pilih Undang Djohar, Kemenpora Dikecam PSSI
- 'Asal Tak Menyimpang Dari PSSI, Arema Ikut Piala Presiden'
- PSSI Nilai Menpora Melecehkan Kecerdasan dan Norma Umum
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Asal Tak Menyimpang Dari PSSI, Arema Ikut Piala Presiden'
Bola Indonesia 22 Juni 2015, 20:03 -
PSSI Nilai Menpora Melecehkan Kecerdasan dan Norma Umum
Bola Indonesia 22 Juni 2015, 19:43 -
PSSI Lapor Menpan & RB, Ini Kata Kemenpora
Bola Indonesia 22 Juni 2015, 19:09 -
Penuhi Desakan DPR-RI, Kemenpora Bingung Undangan Untuk PSSI
Bola Indonesia 22 Juni 2015, 17:50 -
Bantah Konspirasi, PSSI Minta Semua Pihak Teliti Lagi SK Menpora
Bola Indonesia 22 Juni 2015, 16:26
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39