PSSI Dibekukan, Persebaya Menolak Tunduk ke Menpora
Editor Bolanet | 18 April 2015 15:51
- Meski Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora), Imam Nahrawi sudah menegaskan bahwa kompetisi tetap berjalan meski PSSI sudah dibekukan, Persebaya menegaskan bahwa mereka menolak tunduk dengan keputusan tersebut.
Hal tersebut disampaikan oleh CEO Persebaya, Gede Widiade. Bagi Gede, keputusan Menpora yang membekukan PSSI adalah haknya.
Menpora mau membekukan, silakan. Saya mau main bola juga hak saya, ucap Gede di sela-sela Kongres PSSI, Sabtu (18/4) siang.
Meski demikian, Gede menyatakan bahwa pihaknya menolak untuk tunduk. Hak kami bermain bola kok diatur sama mereka. Kalau yang ngatur PSSI dan PT Liga Indonesia, saya tunduk. Kalau orang lain, ngapain saya perhatikan, sebut pengusaha asal Surabaya ini.
Gede sendiri masuk sebagai salah satu kandidat wakil ketua umum. Namun namanya tak terpilih karena tak mendapat dukungan dari voter. [initial]
(faw/pra)
Hal tersebut disampaikan oleh CEO Persebaya, Gede Widiade. Bagi Gede, keputusan Menpora yang membekukan PSSI adalah haknya.
Menpora mau membekukan, silakan. Saya mau main bola juga hak saya, ucap Gede di sela-sela Kongres PSSI, Sabtu (18/4) siang.
Meski demikian, Gede menyatakan bahwa pihaknya menolak untuk tunduk. Hak kami bermain bola kok diatur sama mereka. Kalau yang ngatur PSSI dan PT Liga Indonesia, saya tunduk. Kalau orang lain, ngapain saya perhatikan, sebut pengusaha asal Surabaya ini.
Gede sendiri masuk sebagai salah satu kandidat wakil ketua umum. Namun namanya tak terpilih karena tak mendapat dukungan dari voter. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Voters KLB PSSI Harus Membuktikan Keabsahan Surat Mandat
Bola Indonesia 17 April 2015, 23:55 -
Resort Kota Besar Akomodir Rencana Unjuk Rasa Bonek 1927 di KLB PSSI
Bola Indonesia 17 April 2015, 23:50 -
Lebih dari 100 Jurnalis Liput KLB PSSI
Bola Indonesia 17 April 2015, 23:44 -
Turunkan Kendaraan Taktis, 1200 Personil Amankan KLB PSSI di Surabaya
Bola Indonesia 17 April 2015, 23:00 -
Inilah Agenda KLB PSSI Secara Umum
Bola Indonesia 17 April 2015, 22:16
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39