PSPS Andalkan Duet Arif-Jae Ho Hadapi Mitra Kukar
Editor Bolanet | 6 Juni 2012 08:13
Menghadapi tim bertabur bintang tersebut, pelatih PSPS, Mundari Karya mengisyaratkan akan menurunkan Ko Jae Hyo setelah pada laga sebelumnya harus absen akibat akumulasi kartu kuning.
Kami menurunkan Ko Jae Hyo untuk berduet dengan Zainal Arif demi menembus benteng lawan di Tenggarong, Kaltim, kata Mundari Karya.
Menurut mantan pelatih Persikota tersebut, para pemain yang yang akan dibawa ke Kaltim merupakan yang telah siap fisik maupun mental bertanding.
Selain itu, Mundari membawa pemain sebanyak 19 pemain pada lawatan kali ini. Karena setelah bertemu Mitra Kukar, PSPS akan menghadapi Persisam Samarinda pada Kamis (14/6). (ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
ISL Review: Pelita Jaya Sukses Benamkan Mitra Kukar
Bola Indonesia 5 Juni 2012, 17:45 -
Hadapi Tim Kalimantan, PSPS Mulai Atur Strategi
Bola Indonesia 5 Juni 2012, 08:00 -
ISL Review: Persib Hancurkan Mitra Kukar 5-0
Bola Indonesia 2 Juni 2012, 17:31 -
ISL Preview: Persib vs Mitra Kukar, Duel Tim Bertabur Bintang
Bola Indonesia 2 Juni 2012, 09:30 -
Isnan Ali Yakin Curi Poin Dari Persib Bandung
Bola Indonesia 1 Juni 2012, 19:15
LATEST UPDATE
-
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52 -
Hasil Spanyol vs Belanda: Skor 3-3 (Agg 5-5, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:38 -
Hasil Portugal vs Denmark: Skor 5-2 (aet, 5-3 agg)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:25 -
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15 -
Sejarah Pelatih Juventus yang Dipecat di Tengah Musim Sebelum Thiago Motta
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:04 -
Man of the Match Timnas Jerman vs Timnas Italia: Moise Kean
Piala Eropa 24 Maret 2025, 04:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39