PSM Resmi Rekrut Fassawa Camara dan Iqbal Samad
Editor Bolanet | 9 Juni 2014 18:56
Keduanya telah resmi bergabung di skuad Juku Eja dan telah di daftarkan oleh manajemen ke PT Liga Indonesia untuk segera disahkan.
Camara dan Iqbal telah resmi bergabung. Keduanya sudah kami daftarkan di PT Liga Indonesia, ujar Media Officer PSM, Andi Widya Syadzwina, Senin (9/6/2014).
Wina juga menambahkan, kedua pemain juga telah mendapat pengesahan dari PT Liga Indonesia. Dengan demikian keduanya dapat dimainkan pada pertandingan kontra Persiba Balikpapan, 12 Juni 2014 mendatang.
Dengan telah disahkannya Camara dan Iqbal maka pelatih dapat memainkan keduanya pada pertandingan melawan Persiba Balikpapan. Dengan kehadiran kedua pemain ini, diharapkan dapat memberikan kontribusi yang lebih baik bagi tim, lanjut Wina.
Pelatih PSM, Rudi William Keltjes, cukup lega pasca bergabungnya secara resmi Camara dan Iqbal. Pelatih keturunan Belanda ini berharap keduanya dapat menjadi amunisi baru untuk memperbaiki performa tim.
Baguslah keduanya sudah mendapat pengesahan dan bisa dimainkan. Kita memang membutuhkan tambahan pemain baru, kata Rudi. (nda/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rahmad Darmawan: Namanya Selebrasi Senyum
Bola Indonesia 8 Juni 2014, 22:49 -
Liestiadi Sebut Greg Jadi Mimpi Buruk Persiba
Bola Indonesia 8 Juni 2014, 18:59 -
RD Sebut Timnya Terlalu Terburu-buru
Bola Indonesia 8 Juni 2014, 18:48 -
Persiapan Matang, SFC Yakin Atasi Persija
Bola Indonesia 8 Juni 2014, 15:43 -
Pemain Baru dan Perubahan Kekuatan Persija Jadi Sorotan SFC
Bola Indonesia 8 Juni 2014, 15:38
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39