PSM Lawan Arema Cronus Sebagai Cermin Wajah Sepakbola Indonesia
Editor Bolanet | 13 Juni 2016 19:54
Inilah sesungguhnya wajah sepakbola Indonesia, ujar Milo, sapaan karib Milomir Seslija.
Pertandingan berjalan sportif, wasit juga luar biasa dalam bertugas. Saya sangat menikmati pertandingan ini, sambungnya.
Menurut Milo, pertandingan ini bisa jadi cermin sepakbola Indonesia ke depannya. Pelatih asal Bosnia ini berharap kualitas pertandingan-pertandingan lain bisa menyamai pertandingan ini.
Terima kasih dan selamat bagi PSM yang jadi tuan rumah. Suporter juga bagus. Tim-tim lain layak cemburu dengan pertandingan ini, tuturnya.
Sebelumnya, Arema Cronus sukses mengemas kemenangan tandang perdana mereka kala menantang PSM Makassar. Gol semata wayang Sunarto pada menit ke-85 ini membawa Arema menang 1-0 pada laga di Stadion Andi Matalatta Makassar, Minggu (12/06) kemarin.
Dengan kemenangan ini, Arema Cronus kembali ke puncak klasemen sementara ISC A 2016. Mereka mengumpulkan 13 poin, hasil tiga kali menang, sekali seri dan sekali kalah.
Lebih lanjut, Milo juga melontarkan harapan bagi timnya menghadapi sisa pertandingan di ISC A 2016. Ia berharap anak asuhnya bisa kembali mengulang penampilan apik mereka. Kita harus teruskan tren positif ini, tandasnya. [initial]
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arema Petik Poin Penuh di Kandang PSM
Bola Indonesia 12 Juni 2016, 21:33 -
Arema Cronus Siap Tempur di Kandang PSM Makassar
Bola Indonesia 9 Juni 2016, 21:05 -
Ke Kandang PSM, Arema Cronus Berbekal Motivasi Tinggi
Bola Indonesia 9 Juni 2016, 19:57 -
Arema Cronus Waspadai Motivasi Ekstra PSM Makassar
Bola Indonesia 8 Juni 2016, 18:30 -
Pelatih Arema Cronus Tak Risau Timnya Bertanding di Bulan Puasa
Bola Indonesia 8 Juni 2016, 14:44
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bakal Korbankan 3 Pemain untuk Beli Striker Baru
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:19 -
Timnas Indonesia Memang Kuat, Tapi Bahrain Datang untuk Menang!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 19:11 -
Kondisi Prima, Timnas Bahrain Siap Kalahkan Timnas Indonesia di SUGBK
Tim Nasional 24 Maret 2025, 18:54 -
Kabar Baik atau Kabar Buruk, Fans MU? Andre Onana Mau Pindah ke Arab Saudi
Liga Inggris 24 Maret 2025, 18:45 -
Chelsea Harus Bayar Rp100 Miliar Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23