PSM: Costas Bisa Main, Roman Dipinggirkan?
Editor Bolanet | 3 Februari 2014 20:59
Costas bakal diduetkan dengan Michael William Baird di lini depan. Bahkan, pelatih asal Jerman ini mengisyaratkan akan menggunakan tiga striker sekaligus dengan menggunakan pola 4-3-3. Ada tiga striker yang bisa dipasang yaitu Michael William Bair, Mario Costas, dan Abdul Abanda Rahman.
Jika Costas dimainkan, maka salah satu pemain asing lainnya harus istirahat. Karena regulasi mengatur hanya boleh 3 pemain asing yang main sekaligus.
Kemungkinan besar yang akan dipinggirkan adalah Roman Chmelo. Apalagi, penampilan Roman kurang memuaskan saat melawan Putra Samarinda, kemarin.
Lini tengah masih mengandalkan Ponaryo Astaman, Syamsul Khaeruddin, dan Robertino Pugliara. Jika menggunakan pola 4-4-2, Qifly Tamarah masih bisa jadi pilihan atau Kurniawan Karman yang tampil apik saat menggantikan Qifly kemarin.
Tentang hal itu, Jorg masih akan melihat perkembangan dalam latihan nantinya. Saat ini, tim kepelatihan fokus untuk memulihkan stamina pemainnya.Strategi belum, lihat nanti. Sekarang latihan untuk regenerasi dulu, ujar Jorg. (nda/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Review ISL: PSM Tertahan di Laga Perdana
Bola Indonesia 2 Februari 2014, 17:39 -
Roman Chmelo Kembali Pakai Nomor Punggung 9
Bola Indonesia 2 Februari 2014, 15:43 -
Hadapi Persisam, PSM Belum Bisa Mainkan Mario Costas
Bola Indonesia 2 Februari 2014, 15:07 -
Inilah Susunan Pemain PSM vs Persisam
Bola Indonesia 2 Februari 2014, 14:30 -
Pujian Khusus RD Untuk Erick Weeks dan OK John
Bola Indonesia 1 Februari 2014, 20:31
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39