PSIS Akui Sempat Ada Rumor Grup Y Dipindah ke Balikpapan
Ari Prayoga | 15 November 2017 06:06
Bola.net - - PSIS Semarang memilih cara yang berbeda dengan Persebaya Surabaya dalam menjaga mental pemainnya, terutama dalam hal memberikan informasi kepada pemainnya soal kepastian digelarnya babak 8 besar Liga 2.
Jika Persebaya Surabaya memilih tidak membeberkan soal penundaan pertandingan, tim asal Jawa Tengah tersebut tetap memberitahu pemainnya dengan harapan mereka bisa tahu bahwa kondisi yang mereka hadapi di babak 8 besar.
Menurut pelatih PSIS Semarang, Subangkit, jika tidak diberi tahu oleh tim pelatih, para pemain tetap akan tahu sendiri. Sehingga lebih baik disampaikan langsung oleh tim pelatih agar mereka bisa mengantisipasi apa yang akan dihadapi.
Tentunya walaupun pemain tidak dikasih tahu, tapi mereka pasti tahu, jadi paling tidak latihan tetap rutin, cuma kita harus kasih tau bahwa memang kondisinya seperti ini, ungkap Subangkit.
Bahkan sebelum pertandingan dipastikan digelar di Bandung, mereka mendengar rumor bahwa pertandingan tersebut akan dipindah. Setelah gagal di Cikarang dan dipindah ke Bandung, ada kabar bahwa laga tersebut akan digelar di Balikpapan.
Sehingga dengan memberikan pengertian bahwa mereka harus siap, di manapun venue pertandingan mereka selalu siap, tegasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Operator Liga Upayakan Laga Grup Y Tetap Digelar di Cikarang
Bola Indonesia 10 November 2017, 01:31 -
Panser Biru Tanggung Jawab Penjarahan Minimarket di Kendal
Bola Indonesia 23 September 2017, 09:11 -
Terkena Sanksi Komdis PSSI, Pasoepati Bakal Berseragam Batik
Bola Indonesia 6 Juli 2017, 11:22 -
Derby Jateng, Persis Solo Siap Kalahkan PSIS
Liga Champions 5 Juli 2017, 15:28 -
PSIS Semarang Sukses Gaet Sponsor Baru
Bola Indonesia 14 Mei 2017, 09:50
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39