Prediksi BRI Liga 1: Barito Putera vs Persita Tangerang 14 April 2023
Abdi Rafi Akmal | 14 April 2023 05:05
Bola.net - Barito Putera akan menutup BRI Liga 1 2022/2023 dengan menjamu Persita Tangerang. Duel bakal tersaji di Stadion Demang Lehman, Martapura, Jumat (14/04/2023) pukul 20.30 WIB.
Di bawah asuhan Rahmad Darmawan, Barito Putera punya catatan positif di kandang karena pernah mengalahkan beberapa tim besar. Persib Bandung, Persebaya Surabaya pernah tumbang di Demang Lehman.
PSIS Semarang juga pernah ditumbangkan dengan skor telak 3-0. Akan tetapi, Barito Putera juga sempat dipermalukan Persis Solo di depan pendukungnya.
Namun, Persita Tangerang tidak bisa diremehkan karena baru meraih hasil positif setelah mengalahkan Persib Bandung 4-0. Mereka juga berada di atas Barito Putera.
Prediksi Susunan Pemain
Barito Putera (4-3-3): Setya Beny; Frank Sokoy, Yuswanto Aditya, Muhammad Firly, Dendi Maulana; Bayu Pradana, Nazar Nurzaidin, Mike Ott; Dedi Hartono, Ferdiansyah, Gustavo Tocantins
Pelatih: Rahmad Darmawan
Persita Tangerang (4-3-3): Aditya Harlan; Mario Jardel, Andrean Rindorindo, Javlon Guseynov, Fairuz Ohorella; Bae Sin-young, Fahreza Sudin, Ezequiel Vidal, Hanis Saghara, Irsyad Maulana, Ramiro Fergonzi.
Pelatih: Luis Edmundo
Head to Head dan Performa
Head to Head
24/12/22 Persita Tangerang 0-3 Barito Putera
24/03/22 Barito Putera 2-0 Persita Tangerang 1
2/12/21 Persita Tangerang 0-1 Barito Putera
5 laga terakhir Barito Putera
14/03/23 Dewa United 1-2 Barito Putera
21/03/23 Barito Putera 2-3 Persis Solo
26/03/23 Barito Putera 3-0 PSIS Semarang
31/03/23 Persikabo 1973 3-1 Barito Putera
05/04/23 Bhayangkara FC 1-1 Barito Putera
5 laga terakhir Persita Tangerang
19/03/23 RANS Nusantara 1-2 Persita Tangerang
24/03/23 Persik Kediri 3-1 Persita Tangerang
28/03/23 Persita Tangerang 1-0 Persija Jakarta
01/04/23 Persita Tangerang 0-1 Arema FC
09/04/23 Persita Tangerang 4-0 Persib Bandung
Prediksi Skor
Pertandingan Barito Putera kontra Persita Tangerang diprediksi berlangsung ketat. Kedua kesebelasan tentu punya ambisi untuk bisa menang di laga terakhirnya.
Namun, Barito Putera yang berstatus tuan rumah layak diunggulkan. Karena tim berjuluk Laskar Antasari selalu menang dalam 3 pertemuan terakhirnya melawan Persita.
Prediksi skor: Barito Putera 1-0 Persita Tangerang
Jadwal, Siaran Langsung dan Live Streaming
Barito Putera vs Persita Tangerang
Venue: Stadion Demang Lehman, Martapura
Jadwal: Jumat, 14 April 2023
Kick off: 20.30 WIB
Live streaming: Vidio
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
Klasemen BRI Liga 1 2022/2023
Baca Juga:
- Highlights Alotnya Duel RANS Nusantara vs Madura United yang Berakhir Antiklimaks
- Persis Solo Hentikan Sembilan Kemenangan Beruntun Persik Kediri
- Hasil BRI Liga 1 Persis Solo vs Persik Kediri: Skor 1-0
- Ingin Happy Ending, Bhayangkara FC Bertekad Kalahkan Arema FC
- Arema FC Optimistis Raih Hasil Positif Saat Hadapi Bhayangkara FC
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Bayer Leverkusen vs Union Saint-Gilloise 14 April 2023
Liga Eropa UEFA 13 April 2023, 10:17 -
Prediksi Juventus vs Sporting Lisbon 14 April 2023
Liga Eropa UEFA 13 April 2023, 10:15 -
Prediksi Manchester United vs Sevilla 14 April 2023
Liga Eropa UEFA 13 April 2023, 10:13 -
Prediksi Feyenoord vs AS Roma 13 April 2023
Liga Eropa UEFA 13 April 2023, 10:11 -
Prediksi BRI Liga 1: RANS Nusantara vs Madura United 13 April 2023
Bola Indonesia 13 April 2023, 06:35
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39