Posisi Ibnu Grahan Aman di Bhayangkara SU
Editor Bolanet | 19 April 2016 20:47
Dalam hitungan , ada empat pelatih yang sempat diisukan untuk menggusur posisi Ibnu. Dua nama pertama adalah Carlos de Mello dan Bambang Nurdiansyah. Namun dalam penjelasan sebelumnya, manajemen Bhayangkara SU membantah kabar tersebut.
Kali ini Bhayangkara SU kembali dikaitkan oleh pemain asing. Mereka adalah Jacksen F Tiago, eks pelatih Persipura Jayapura yang saat ini membesut Penang FA. Nama terakhir ialah mantan pelatih Timnas Filipina dan Mitra Kukar, Simon McMenemy. Manajemen Bhayangkara SU lagi-lagi membantahnya.
Bagi kami, pelatih kepala di tim ini tetap Coach Ibnu Grahan, sebut Rahmad Sumanjaya, manajer operasional Bhayangkara SU. Rahmad juga memaparkan alasan mengapa Ibnu tak layak untuk digantikan oleh pelatih sekelas Jacksen maupun McMenemy.
Kemarin saat sepak bola susah, Coach Ibnu selalu berada di tengah-tengah kita. Berada di tengah-tengah pemain. Sekarang kompetisi mau kick off seminggu lagi. Kalau harus ganti pelatih, kurang afdol, pungkas Rahmad. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bhayangkara SU Tendang Kapten Timnas Guam
Bola Indonesia 18 April 2016, 23:53 -
Pelatih Bhayangkara SU Tahu Patrick Roberto Masih di Persija
Bola Indonesia 18 April 2016, 11:43 -
Kapten Timnas Guam Masih Mandul
Bola Indonesia 13 April 2016, 22:34 -
Bhayangkara Surabaya United Tetap Dilatih Ibnu Grahan
Bola Indonesia 13 April 2016, 15:26 -
Surabaya United Ganti Pelatih?
Bola Indonesia 11 April 2016, 14:45
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39