Petar Segrt Siap Menerima Kritikan
Editor Bolanet | 8 Maret 2013 21:04
Pelatih Petar pun mengaku siap mendapat sorotan dari publik Makasar dan pecinta PSM Makassar. Ia bisa merasakan kekecewaan karena PSM tidak bisa membawa kemenangan ataupun poin.
Sebagai pelatih, saya harus menerima kritik dan tekanan yang ditujukan kepada saya. Kekalahan tiga laga ini memang mengecewakan, saya dan pemain juga sangat kecewa, Petar melalui pesan singkatnya saat transit di Bandara Juanda menuju Makassar, Jumat (8/3) sore.
Saya akan berdiri di depan pemain dan bertanggung jawab atas hasil ini. Atas kesalahan kiper, kesalahan pemain karena tidak bikin gol, atau membuat lawan dapat penalti, ungkap pelatih berusia 46 tahun itu.
Petar merasa bahwa keberuntungan sepertinya selalu menjauh saat timnya melakoni laga tandang. Pelatih asal Kroasia ini masih yakin PSM bisa bangkit dari keterpurukan ini.
Saya tidak tahu mengapa pada pertandingan tandang, kami selalu dapat masalah seperti ini. Semoga kami bisa bangkit dan meraih kemenangan pada laga kandang pertama di Makassar, ujarnya.
Saya masih percaya pemain dan masih yakin hingga akhir musim nanti, PSM Makassar akan berada di posisi tiga besar, tegasnya.
PSM masih punya waktu tiga pekan untuk memulihkan energi dan berlatih sebelum menjalani laga home melawan Persema Malang di Stadion Andi Mattalatta, 27 Maret nanti. Petar mengaku ini berbicara dengan pemain dan menganalisa dengan jernih apa kendala yang ada pada anak asuhnya. (nda/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kim Kurniawan Berharap Lebih Baik di Posisi Favoritnya
Bola Indonesia 7 Maret 2013, 20:06 -
Kalah, Performa Penggawa Muda Persema Tetap Dipuji
Bola Indonesia 7 Maret 2013, 08:37 -
Kaharuddin, Pemain Segala Lini Milik PSM
Bola Indonesia 6 Maret 2013, 22:04 -
Dipanggil Timnas, Deny Ingin Fokus Bela PSM
Tim Nasional 6 Maret 2013, 21:15 -
Hendra Absen, Kahar Diplot Jadi Bek Kanan
Bola Indonesia 6 Maret 2013, 20:58
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39