Pertanyakan Gaji, Petar Akan Temui Konsorsium
Editor Bolanet | 1 September 2012 22:32
Petar mengaku intens berkomunikasi dengan pemainnya, baik dalam pertemuan atau melalui telpon bahkan e-mail. Pelatih berkebangsaan Kroasia itu hanya bisa menyabarkan pemainnya.
Saya hanya bisa mengatakan sabar dan semuanya harus menunggu termasuk saya. Karena saya juga belum mendapatkan gaji sama seperti pemain, ujarnya.
Petar pun berencana untuk ke Jakarta dan menemui konsorsium dan pelaku-pelaku olahraga di sana. Ia ingin meminta kejelasan gaji yang tidak kunjung dibayarkan.
Minggu depan, saya akan ke Jakarta untuk bertemu dan berbicara langsung dengan mereka. Saya juga akan bertemu Rully Habibie untuk membicarakan situasi PSM secara khusus. Saya tahu Rully juga tidak senang dengan situasi ini, beber Petar melalui pesan singkatnya.
Menurut Petar, Rully berjuang setiap hari untuk mendesak konsorsium dan pelaku-pelaku sepakbola lainnya. Rully mencoba mencari solusi yang adil bagi pemain dan PSM.
Saya berharap Rully bisa menemukan solusi. Kami berada di situasi stagnan. Semua orang bingung, itu artinya bahwa kita harus menemukan jalan lain, tandasnya. (nda/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemain PSMS IPL Terima Rasionalisasi Gaji
Bola Indonesia 31 Agustus 2012, 22:35 -
Sadikin Aksa Belum Mau Bicara Komposisi Pemain PSM
Bola Indonesia 26 Agustus 2012, 22:30 -
Soal Gaji, Petar Tunggu Keputusan Konsorsium Besok
Bola Indonesia 26 Agustus 2012, 20:20 -
Forum Penyelamat PSM Akan Laporkan Konsorsium ke Polisi
Bola Indonesia 13 Agustus 2012, 17:31 -
Gaji Pemain Persema Cair 20 Persen
Bola Indonesia 11 Agustus 2012, 14:40
LATEST UPDATE
-
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39