Persita Tekad Pertahankan Posisi Puncak
Editor Bolanet | 16 Mei 2012 05:41
Karena itu, Pendekar Cisadane- julukan Persita- harus memenangkan laga lawan Persitema Temanggung di Stadion Krakatau Steel, Cilegon, Rabu (16/5).
Pendekar Cisadane wajib menang guna menjaga jarak dari bayang-bayang Persebaya Surabaya dan PSIM Yogyakarta. Hanya dengan tambahan tiga poin, tim Ungu mampu bertahan di puncak klasemen Grup I.
Menurut pelatih Persita, Elly Idris, timnya buruh sedikitnya tambahan enam poin untuk mengamankan tiket babak 8 besar. Dengan tambahan enam poin, Persita akan mengoleksi 37 poin.
Kami ingin benar-benar dalam posisi aman. Karena itu, kita wajib memenangkan pertandingan, tandas Elly Idris kepada .
Selain kemenangan melawan Persitema, Luis Edmundo dan kawan-kawan harus meraih kemenangan di laga tandang melawan PS Bengkulu dan Persitara Jakarta Utara.
Karena itu, mantan pelatih Persibom Bolaang Mangondow tersebut memilih mempersiapkan timnya secara bertahap. Elly mengatakan, kini dirinya memilih mempersiapkan pemain untuk bisa menang dengan selisih lebih dari dua gol.
Caranya, saya akan memaksimalkan duet bomber Amerika Latin, Cristian Carrascao dan Leonardo Veron. Ini karena pasangan striker M. Agus Salim dan Carrascao tak maksimal saat jumpa Persip pekalongan, tutupnya. (esa/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dana Terbatas, Persipasi Boyong 15 Pemain ke Palangkaraya?
Bola Indonesia 12 Mei 2012, 10:15 -
Menuju PSGL, Persitara Buru Kemenangan
Bola Indonesia 12 Mei 2012, 09:45 -
Persita Incar Posisi Puncak Klasemen
Bola Indonesia 12 Mei 2012, 06:47 -
Persita Bidik Kemenangan Dari Pekalongan
Bola Indonesia 11 Mei 2012, 06:45 -
Gaji Tertunggak, Pelatih dan Kiper Persis Solo Mundur
Bola Indonesia 10 Mei 2012, 10:25
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39