Persita Kalah Karena Skuat Tak Lengkap
Editor Bolanet | 1 Februari 2014 19:16
Tercatat ada tiga pemain utama Pendekar Cisadane yang absen kala mereka menyerah 0-2 dari PBR. Yakni kiper Mukti Ali Raja, dan bomber asing mereka, Cristian Carasco.
Banyak yang cedera. Saya baru tahu mereka tidak bisa main semalam. Jadi memang agak susah hari ini, ujar Arcan dalam usai laga yang digelar di Stadion Si Jalak Harupat, Sabtu (1/2).
Arcan mengakui absennya beberapa pemain tersebut membuatnya beberapa kali mengubah strateginya. Kami bermain sedikit bertahan hari ini, katanya.
Kami sempat berubah strategi dan bermain terbuka setelah tertinggal dua gol. Tapi kami tetap kalah. Yang penting kami sudah berusaha, tutup Arcan. (fjr/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jamu Persela, Boaz Diragukan Tampil
Bola Indonesia 31 Januari 2014, 14:41 -
Jacksen Pastikan Skuat Persipura Sudah Lengkap
Bola Indonesia 31 Januari 2014, 14:14 -
Persebaya Pasang Satu Tekad: Menang!
Bola Indonesia 31 Januari 2014, 13:55 -
Inilah Starting Line-up Sriwijaya FC vs Barito Putra
Bola Indonesia 18 Januari 2014, 15:30 -
Otavio Dutra Akui tak Maksimal di Inter Island Cup
Bola Indonesia 18 Januari 2014, 15:15
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39