Persisam Jalani Tur Papua Tanpa Ferdinand Sinaga
Editor Bolanet | 22 Maret 2013 22:29
- Jalan terjal akan dilalui Persisam Samarinda saat menjalani tur ke tanah Papua. Menghadapi Persidafon Dafonsoro dan Persiram Raja Ampat, Persisam tanpa penyerang andalannya, Ferdinand Sinaga.
Menurut manajer tim Persisam, Agus Coeng, kondisi Ferdinand memang tak bisa dipaksakan untuk turun bertanding, pasalnya mantan pemain Semen Padang tersebut tengah menjalani terapi pemulihan cederanya.
Pasca seleksi timnas kemarin, Ferdinand langsung merujuk ke dokter spesialis di Jakarta untuk melakukan konsultasi penyembuhan cedera, terang Agus Coeng seperti dilansir Antara.
Memang, menurut Agus Coeng, pasca hasil buruk di kandang ketika ditekuk Persiwa 2-0, manajemen dan semua pemain terus terpacu untuk mendapatkan hasil terbaik di setiap laga yang dilakoni. Karena itu, Agus berharap siapa pun yang diturunkan dapat memberikan yang terbaik.
Mau tidak mau pemain yang ada harus dimaksimalkan, meski mereka rata-rata masih berusia muda, tutur Agus Coeng. (ant/dzi)
Menurut manajer tim Persisam, Agus Coeng, kondisi Ferdinand memang tak bisa dipaksakan untuk turun bertanding, pasalnya mantan pemain Semen Padang tersebut tengah menjalani terapi pemulihan cederanya.
Pasca seleksi timnas kemarin, Ferdinand langsung merujuk ke dokter spesialis di Jakarta untuk melakukan konsultasi penyembuhan cedera, terang Agus Coeng seperti dilansir Antara.
Memang, menurut Agus Coeng, pasca hasil buruk di kandang ketika ditekuk Persiwa 2-0, manajemen dan semua pemain terus terpacu untuk mendapatkan hasil terbaik di setiap laga yang dilakoni. Karena itu, Agus berharap siapa pun yang diturunkan dapat memberikan yang terbaik.
Mau tidak mau pemain yang ada harus dimaksimalkan, meski mereka rata-rata masih berusia muda, tutur Agus Coeng. (ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PT PBB Dukung Penuh Pembinaan Usia Dini di Persib
Bola Indonesia 21 Maret 2013, 20:15 -
Demi Lawan Persib, Persegres Persiapan Lebih Dini
Bola Indonesia 21 Maret 2013, 19:57 -
Bola Indonesia 21 Maret 2013, 18:16
-
Bolatainment 21 Maret 2013, 09:56
-
Jajang Berharap Persib U-21 Bisa Dibina Dengan Baik
Bola Indonesia 20 Maret 2013, 16:32
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39