Persisam Berniat Datangkan Dua Pemain Asing Baru
Editor Bolanet | 21 Januari 2014 20:21
Hal ini disampaikan oleh manajer Persisam, Agus Coeng Setiawan. Dikatakan olehnya, Persisam akan mendatangkan dua pemain asing yakni Pavel Solomin untuk posisi penyerang dan Naser Al Sebai berposisi pemain belakang.
Naser sudah tiba di Samarinda sore ini, sedangkan untuk Pavel mungkin malam (Selasa-red) baru tiba di Samarinda, jelas Agus Coeng.
Dua pemain tersebut tidak secara otomatis akan diikat kontrak oleh manajemen, namun tim pelatih akan memantau terlebih dulu kualitas mereka di lapangan.
Kita lihat dulu kondisinya, kalau memang memungkinkan dan masuk dalam kriteria bisa jadi akan kita rekrut, dan begitu pula sebaliknya tentu harus kita sikapi juga, paparnya.
Besok (Rabu-red) mungkin Naser bisa langsung menjalani latihan, sedangkan untuk Pavel mungkin lusa (Kamis-red) baru bisa ikut latihan, tambah Agus.
Naser Al Sebai musim lalu merupakan andalan Persib Bandung di pertahanan. Sementara Pavel Solomin merupakan mantan pemain Persisam tiga musim lalu sebelum mengalami cedera parah. (ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PT Liga Indonesia Umumkan Batas Akhir Bursa Transfer
Bola Indonesia 20 Januari 2014, 19:29 -
PT LI Pastikan Kick Off Divisi Utama Usai Pemilihan Legislatif
Bola Indonesia 20 Januari 2014, 19:15 -
PSM Makassar Pilih Surabaya Jadi Homebase Sementara
Bola Indonesia 20 Januari 2014, 17:33 -
Persita Tangerang Terus Lakukan Evaluasi
Bola Indonesia 20 Januari 2014, 17:25 -
PSM: Pekan Ini Manajemen Bakal Selesaikan Kontrak Pemain
Bola Indonesia 20 Januari 2014, 17:10
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39