Persipura vs Persija di Laga Pembuka ISC 2016
Editor Bolanet | 11 April 2016 23:40
Kami sudah tetapkan Persipura Jayapura akan melawan Persija Jakarta pada pertandingan pembuka ISC 2016. Mereka akan bertemu di Stadion Mandala pada 29 April, ujar Direktur Utama PT GTS, Joko Driyono kepada wartawan di Hotel Parklane, Kuningan, Jakarta, Senin (11/4).
Laga pembuka sendiri sebelumnya akan mempertemukan Persipura Jayapura kontra Sriwijaya FC (SFC). Namun, partai pembuka terpaksa direvisi karena permintaan sponsor.
Joko mengungkapkan, keinginan pihak sponsor untuk menampilkan Persija di laga pembuka bukan tanpa alasan. Pasalnya, tim asal ibukota itu merupakan salah satu tim yang mempunyai catatan baik dalam ratting penonton.
Ini menjadi perencanaan bersama. Persija menjadi salah satu opsi termasuk industri dan ratting, ungkap mantan Sekretaris Jenderal (Sekjen) PSSI itu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Langar Aturan Belanja Pemain, Klub ISC Tak Dapat Hak Komersial
Bola Indonesia 10 Maret 2016, 20:48 -
Di ISC, Tunggak Gaji Potong Poin
Bola Indonesia 26 Februari 2016, 22:31 -
Tak Punya Rp5 Milliar, Klub Dilarang Ikut ISC
Bola Indonesia 26 Februari 2016, 22:13 -
Bukan Super Competition Tapi Soccer Championship
Bola Indonesia 26 Februari 2016, 22:04 -
PT Liga Indonesia Tak Lagi Jadi Operator Kompetisi Sepakbola
Bola Indonesia 15 Februari 2016, 22:59
LATEST UPDATE
-
Jerman Main Trik Sepak Pojok! Cetak Gol dan Permalukan Italia
Piala Eropa 24 Maret 2025, 08:15 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Semifinal UEFA Nations League 2024/2025
Liga Eropa UEFA 24 Maret 2025, 08:06 -
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2024/2025
Liga Inggris 24 Maret 2025, 07:54 -
Balotelli Ejek Dzeko Gara-Gara Luka Parah saat Bela Timnas Bosnia-Herzegovina
Piala Dunia 24 Maret 2025, 07:24 -
Danilo Semprot Agennya Gara-Gara Komentar Negatif soal Pelatih Baru Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 07:22 -
Hasil Prancis vs Kroasia: Skor 2-0 (agg 2-2, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 06:26 -
Juventus Menyesal Pilih Thiago Motta Sebagai Pelatih?
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:25 -
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39