Persipura Tanpa Skuat Terbaik, New Radiant Tetap Waspada
Editor Bolanet | 17 Maret 2014 20:40
Persipura merupakan tim yang bagus. Mereka pernah meraih hasil bagus di AFC. Untuk itu kami tetap mewaspadai mereka, kata Ismail Anil seperti dilansir Antara.
Menurutnya, Persipura bukan dilihat dari satu-dua pemain saja. Boaz memang pemain bagus. Tetapi Persipura adalah tim. Jadi kita patut waspadai permainan mereka, apa lagi sebagai tuan rumah, katanya.
Untuk itu, kata Ismail, skuad New Radiant telah mempersiapkan diri untuk meraih hasil maksimal di kandang Persipura di Stadion Mandala, Kota Jayapura.
Kami akan melakukan usaha untuk memenangkan pertandingan sesuai target. Meskipun ada pemain yang masih kelelahan tapi kami akan usahakan dapat poin, tandasnya. (ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jacksen: Satu Poin Dari Singapura Berkat Aksi Yoo Jae Hoon
Bola Indonesia 12 Maret 2014, 10:19 -
Pelatih Home United Sesalkan Banyaknya Peluang Terbuang
Bola Indonesia 12 Maret 2014, 09:49 -
Tahan Imbang Home United, Jacksen Mengaku Puas
Bola Indonesia 12 Maret 2014, 09:37 -
Jacksen F Tiago Serius Siapkan Tim Hadapi Home United
Bola Indonesia 7 Maret 2014, 19:36 -
Jacksen Tiago Berburu Informasi Kekuatan Home United
Bola Indonesia 7 Maret 2014, 19:29
LATEST UPDATE
-
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39