Persipura Tanpa Lukas Mandowen di Padang
Editor Bolanet | 6 Oktober 2014 12:24
Untuk laga ini, tim Mutiara Hitam terpaksa tak membawa bomber Lukas Mandowen ke Padang karena masih mengalami cedera.
Kami hanya punya waktu sehari untuk latihan ringan. Kami membawa semua pemain kecuali Lukas (Mandowen) yang masih cedera, terang pelatih Persipura, Jacksen F Tiago.
Lebih lanjut, Jacksen mengomentari kemenangan anak asuhnya atas Persela Lamongan, Sabtu (4/10) kemarin. Menurutnya, kemenangan tersebut diraih dengan tidak mudah.
Itu memang laga sulit. Tapi, saya terus berikan masukan dan motivasi agar Boaz Solossa dan kawan-kawan buat yang terbaik dengan harapan bisa menang dan itu mereka jawab dengan baik, pungkasnya. [initial]
Jangan Lewatkan!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Misi Pertama Persebaya, Amankan Tiket Semifinal
Bola Indonesia 5 Oktober 2014, 21:24 -
Jelang Persebaya vs Mitra Kukar, Isaac Pupo Dapat Tugas Khusus
Bola Indonesia 5 Oktober 2014, 21:17 -
Persebaya Anggap Mitra Kukar Tim Komplit
Bola Indonesia 5 Oktober 2014, 21:13 -
RD: Persebaya Tak Boleh Kalah Motivasi
Bola Indonesia 5 Oktober 2014, 21:10 -
Bajul Ijo Waspadai Dendam Naga Mekes
Bola Indonesia 5 Oktober 2014, 20:09
LATEST UPDATE
-
Juventus Terancam Jual Pemain untuk Tutupi Biaya Pemecatan Motta
Liga Italia 26 Maret 2025, 07:43 -
Joey Pelupessy, 'Nomor 6' Pelindung Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:49 -
Kapten Juventus di Era Tudor: Siapa yang Dipilih?
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:26 -
Rizky Ridho dan 60 Sentuhan Bola pada Laga Lawan Bahrain
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:19 -
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Perpisahan Thiago Motta dengan Juventus yang Penuh Keheningan
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:12 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10