Persipura Legawa Terima Sanksi dari Komdis PSSI
Editor Bolanet | 28 Oktober 2014 15:34
Manajer Persipura, Rudi Maswi, berharap agar hal tersebut bisa menjadi pembelajaran bagi pemain dan perangkat pertandingan. Dikatakannya, kejadian tersebut merupakan sebuah peringatan keras.
Kami menerima sepenuhnya hukuman Komdis untuk para pemain dan perangkat pertandingan. Semuanya sudah jelas terlihat dari tayangan televisi dan di lapangan, Ruben dan Fakdawer pantas menerima hukuman Komdis, kata Rudi.
Ruben Sanadi berkelahi dengan gelandang Arema, Dendi Santoso. Keributan akhirnya merembet hingga ke pinggir lapangan. Bahkan, dua ofisial Persipura terlihat melakukan kekerasan terhadap penjaga gawang arema, Kurnia Meiga, dengan cara mencekiknya.
Akibatnya, tim Mutiara Hitam harus menerima banyak sanksi dari Komdis. Ruben yang sudah diganjar kartu merah, mendapatkan tambahan hukuman berupa larangan bertanding sebanyak dua laga dan denda Rp 35 juta.
Sedangkan Dominggus Fakdawer, yang dianggap memicu keributan yang lebih besar, mendapatkan sanksi larangan bermain di dua laga serta Rp 50 juta.
Lalu untuk dua ofisial Persipura yang terbukti menyerang Kurnia Meiga, diberikan hukuman berupa larangan beraktivitas di persepakbolaan Indonesia selama setahun. Sedangkan Panitia Pelaksana (Panpel) Persipura pun ikut kebagian 'jatah' hukuman dengan denda sebesar Rp 100 juta.
Soal sanksi denda untuk panpel dan ofisial, kami juga menerima. Sudah sepantasnya mereka mendapatkan hal itu karena seharusnya mereka melerai bukan membuat keadaan semakin panas, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arema Sebut Laga Terakhir Menjadi Laga Hidup Mati
Bola Indonesia 27 Oktober 2014, 23:05 -
Tampil di Padang, Arema Diminta Persiapkan Segalanya
Bola Indonesia 27 Oktober 2014, 22:53 -
Arema Siap Hadapi Semen Padang Dengan Kekuatan Penuh
Bola Indonesia 27 Oktober 2014, 22:50 -
Beto Tak Menggigit, Suharno Pasang Badan
Bola Indonesia 27 Oktober 2014, 15:25 -
GBK Tetap Jadi Venue, Jadwal Semifinal dan Final ISL Berubah
Bola Indonesia 27 Oktober 2014, 15:18
LATEST UPDATE
-
Kecewanya Raspadori: Sayang, Tiga Gol Tak Cukup Bawa Italia ke Semifinal
Piala Eropa 24 Maret 2025, 10:25 -
Kunci Kalahkan Bahrain: Pemain-pemain yang Wajib Dimatikan Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 10:24 -
Kejutan Transfer! Harry Kane Bisa Balik ke Premier League dan Gabung Liverpool
Bundesliga 24 Maret 2025, 10:15 -
Inilah Bocoran Materi Latihan Bahrain jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 10:08 -
Saran Owen: Liverpool Harus Ubah Aturan Kontrak demi Pertahankan Salah
Liga Inggris 24 Maret 2025, 10:02 -
Kekecewaan Di Lorenzo: Italia Baru Bereaksi Saat Sudah Terlambat
Piala Eropa 24 Maret 2025, 10:00 -
Jerman vs Italia: Azzurri Salah Pilih Starting XI dan Ada Pemain yang Takut
Piala Eropa 24 Maret 2025, 09:51 -
Luka Modric Belum Tahu Nasibnya di Real Madrid Musim Depan
Liga Spanyol 24 Maret 2025, 09:45 -
Katak di Sesi Latihan Timnas Bahrain
Tim Nasional 24 Maret 2025, 09:41 -
Menata Kandang, Menata Asa: SUGBK Bersiap untuk Laga Krusial
Tim Nasional 24 Maret 2025, 09:33
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39