Persik Janji Tak Akan Main Mata
Editor Bolanet | 21 Mei 2013 18:27
Dengan 22 angka dan menyisakan 3 laga sisa, Persik dapat dipastikan lolos ke babak 12 besar Divisi Utama PT Liga Indonesia. Kecurigaan untuk membantu tim lain lolos sebagai runner up Grup 5 mulai berdatangan.
Namun, hak itu dibantah oleh Aris. Kami main untuk menang. Siapa pun lawannya, kami akan berusaha menang. Saya jamin tidak akan ada main mata untuk mengalah dengan tim lain, tegasnya, Selasa 21 Mei.
Tiga laga sisa itu bagi Aris adalah modal penting untuk melakoni babak 12 besar nantinya. Sebab tiga laga itu juga ajang bagi empat pemain baru mereka, Qischil Gandrum, Khusnul Yuli, Rendy Saputra dan Faris Aditama untuk terus unjuk gigi bersaing memperebutkan tempat utama.
Kalau spirit dan menyatu dengan tim, keempat pemain itu bisa cepat. Empat pemain ini sebelumnya pernah membela Persik juga, jadi tidak ada masalah untuk adaptasi dengan tim, pungkas Aris menjelaskan. (fjr/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tony Ho Berharap Barisan Strikernya Kembali
Bola Indonesia 20 Mei 2013, 20:00 -
Hartono Akui Timnya Kalah Mental Dari Persik
Bola Indonesia 20 Mei 2013, 19:29 -
Pelatih Persik Tak Menyangka Bisa Menang Besar
Bola Indonesia 20 Mei 2013, 19:17 -
Pecundangi RMP, Persik Mantapkan Jalan ke 12 Besar
Bola Indonesia 20 Mei 2013, 17:26 -
Asal Fair Play, Deltras Optimis Lolos
Bola Indonesia 18 Mei 2013, 11:05
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39