Persija Tumbang di Makassar
Ari Prayoga | 30 April 2017 20:25
Bola.net - - Persija Jakarta harus menelan kekalahan 0-1 kala melawat ke markas PSM Makassar, Stadion Andi Mattalatta dalam lanjutan Liga 1, Minggu (30/4).
Gol tunggal kemenangan PSM dicetak legiun asing mereka asal Belanda, Wiljan Pluim ketika laga hanya menyisakan 10 menit terakhir.
Laga berjalan keras hingga membuwat wasit Thoriq Alkatiri mengeluarkan dua kartu merah, masing-masing untuk Sandi Darma dari Persija di menit 72 dan bek veteran PSM. Zulkifli Syukur di menit 83.
Kemenangan ini membuat PSM masih bertengger di papan atas klasemen dengan poin tujuh. Sementara bagi Persija, kekalahan ini membuat mereka turun ke peringkat delapan.
Susunan Pemain
PSM: Rivky; Asnawi (Arfan 62'), Hamka, Hendra, Reva; Zulkifly, Anthony, Ridwan (Bonai 48'), Pluim; Rahmat, Reinaldo.
Persija: Andritany; Ismed, Rezaldi, Maman, Pachecho; Umanailo (Rudi Widodo 75'), Irfandy (Sutanto Tan 54'), Rohit Chand, Sandi; Bruno, Luiz Carlos.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Real Madrid vs Valencia: Skor 2-1
Liga Spanyol 29 April 2017, 23:17 -
Hasil Pertandingan Manchester City vs Manchester United: Skor 0-0
Liga Inggris 28 April 2017, 04:03 -
Hasil Pertandingan Arsenal vs Leicester City: Skor 1-0
Liga Inggris 27 April 2017, 03:47 -
Hasil Pertandingan Chelsea vs Southampton: Skor 4-2
Liga Inggris 26 April 2017, 03:52 -
Hasil Pertandingan Fiorentina vs Inter Milan: Skor 5-4
Liga Italia 23 April 2017, 03:52
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39