Persija Terancam Ditinggal Pemain Naturalisasinya
Asad Arifin | 12 Desember 2018 13:43
Bola.net - - Kontrak Osas Saha bersama Persija Jakarta memang baru akan berakhir pada akhir musim depan. Tapi, bomber naturalisasi ini telah memberi sinyal bakal meninggalkan tim ibu kota tersebut.
Osas kecewa lantaran kerap jadi penghuni bangku cadangan belakangan ini. Dirinya sudah tidak pernah tampil lagi dalam lima partai terakhir Persija di kompetisi Go-Jek Liga 1 bersama Bukalapak 2018.
"Saya harus bermain, saya mau bermain. Saya mau berprestasi, saya harus tunjukkan," ujar Osas.
"Kalau saya tidak bermain. Saya tidak bisa. Kalau saya seperti ini, tidak mungkin Persija mau sama saya. Jadi otomatis, kalau saya begini, taulah seperti apa," katanya menambahkan.
Performa Osas
Osas bergabung dengan Persija pada pertengahan musim lalu. Dirinya diikat dengan durasi satu setengah tahun.
Tampil pada 13 pertandingan, Osas hanya membukukan dua gol. Lantaran jarang diturunkan di beberapa pertandingan akhir musim, mantan bomber Semen Padang ini melihat celah untuk pindah klub.
"Saya striker yang ditakuti di Liga Indonesia, tapi kalau seperti ini, berakhir," imbuh Osas.
Berita Video
Berita video highlights leg I Final Piala AFF 2018 antara Malaysia melawan Vietnam yang berakhir dengan skor 2-2 di Kuala Lumpur, Selasa (11/12/2018).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tiga Pilar Persija Belum Bicara Perpanjangan Kontrak
Bola Indonesia 11 Desember 2018, 18:54 -
Persija Pasang Target Tinggi di Liga Champions Asia
Bola Indonesia 11 Desember 2018, 18:17 -
Masa Depan Pemain Persija Diputuskan Januari 2019
Bola Indonesia 11 Desember 2018, 17:21 -
Besar Harapan Ismed Sofyan Melihat Persija Melangkah Jauh di Liga Champions Asia
Bola Indonesia 11 Desember 2018, 08:00 -
Bambang Pamungkas Umbar Penyebab Performa Soild Persija di Liga 1 2018
Bola Indonesia 11 Desember 2018, 07:45
LATEST UPDATE
-
Joey Pelupessy, 'Nomor 6' Pelindung Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:49 -
Kapten Juventus di Era Tudor: Siapa yang Dipilih?
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:26 -
Rizky Ridho dan 60 Sentuhan Bola pada Laga Lawan Bahrain
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:19 -
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Perpisahan Thiago Motta dengan Juventus yang Penuh Keheningan
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:12 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38 -
Ketika Kevin Diks jadi Pratama Arhan Baru di Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:27
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10