Persija Bakal Jalani TC Sekaligus Uji Coba di Bali
Editor Bolanet | 19 Maret 2014 14:37
- Pelatih Persija Jakarta, Benny Dollo, mengakui timnya masih memiliki beberapa kekurangan. Karena itu, pihaknya bakal menggelar latihan meski di tengah jeda kompetisi akibat agenda Pemilu Legislatif.
Rencananya, Macan Kemayoran bakal melakukan pemusatan latihan di Seminyak, Bali, pada 24-30 Maret mendatang. Semula, Batu, Jawa Timur, jadi pilihan utama. Akibat sedang direnovasi, keinginan tersebut dialihkan ke Bali.
Dalam TC tersebut, kami akan memfokuskan pada teknik, daya tahan, kekuatan, dan kecepatan pemain. Bali dipilih karena rekomendasi manajer klub, Asher Imaret Siregar, kata Benny Dollo.
TC juga bertujuan untuk mematangkan strategi jelang menghadapi Persik kediri di Stadion Brawijaya, Kediri (12/4). Selama di Bali, dilanjutkan Benny Dollo, Ismed Sofyan dan kawan-kawan akan menjalani sekitar tiga laga uji coba menghadapi tim lokal. Salah satunya, Sekolah Sepak Bola (SSB) Alexander Saununu. [initial]
(esa/pra)
Rencananya, Macan Kemayoran bakal melakukan pemusatan latihan di Seminyak, Bali, pada 24-30 Maret mendatang. Semula, Batu, Jawa Timur, jadi pilihan utama. Akibat sedang direnovasi, keinginan tersebut dialihkan ke Bali.
Dalam TC tersebut, kami akan memfokuskan pada teknik, daya tahan, kekuatan, dan kecepatan pemain. Bali dipilih karena rekomendasi manajer klub, Asher Imaret Siregar, kata Benny Dollo.
TC juga bertujuan untuk mematangkan strategi jelang menghadapi Persik kediri di Stadion Brawijaya, Kediri (12/4). Selama di Bali, dilanjutkan Benny Dollo, Ismed Sofyan dan kawan-kawan akan menjalani sekitar tiga laga uji coba menghadapi tim lokal. Salah satunya, Sekolah Sepak Bola (SSB) Alexander Saununu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSM: Cedera Michael Baird Tak Berbahaya
Bola Indonesia 18 Maret 2014, 21:57 -
Rudi: Pemain Belum Maksimal Tampilkan Karakter PSM
Bola Indonesia 18 Maret 2014, 21:49 -
Inilah Alasan PT LI Bagi Divisi Utama Jadi 8 Grup
Bola Indonesia 18 Maret 2014, 21:36 -
Jakmania Minta Manajemen Persija Ultimatum Bosnjak dan Terkes
Bola Indonesia 18 Maret 2014, 14:36 -
Inilah Alasan Daniel Roekito Mundur Dari Persepam MU
Bola Indonesia 18 Maret 2014, 12:31
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39