Persida Berharap Hukuman Nasirin Diringankan
Editor Bolanet | 26 Juni 2014 14:35
Persida sadar, Komisi Disiplin (Komdis) PSSI tidak akan membebaskan Nasirin dari hukuman yang sudah mereka jatuhkan. Sebab, Komdis juga memiliki bukti-bukti yang menguatkan berupa rekaman video ataupun foto.
Kami tahu bahwa peluang Nasirin untuk bebas dari hukuman itu sangat kecil. Namun setidaknya Komdis bisa mengurangi hukuman itu. Oleh sebab itu, kami kami mengajukan banding, ujar manajer umum Persida, Rosid Mardani.
Saat ini, Persida mengharap kemurahan hari dari Komisi Banding (Komding) untuk meninjau ulang hukuman yang dijatuhkan atas Nasirin. Kami juga sangat membutuhkan Nasirin, jadi kami berharap bisa mendapatkan keringanan hukuman, harap Rosid.
Seperti yang diberitakan sebelumnya, dalam surat keputusan nomor 055/DU/KD-PSSI/v/2014, Nasirin ini dijatuhi hukuman berupa larangan beraktifitas di sepakbola selama 12 bulan. Nasirin juga dijatuhi denda sebesar 25 juta rupiah. Denda itu harus dibayar paling lambat 1 Juli 2014.
Hukuman yang diberikan oleh Komdis karena Nasirin dianggap melakukan tingkah laku buruk pada pertandingan kontra Martapura FC, 29 Mei lalu. Saat itu, Nasirin kedapatan memukul wasit Saharudin asal Maros. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sambut Puasa, Persida Liburkan Pemain
Bola Indonesia 25 Juni 2014, 20:11 -
Libur Panjang, Duo Asing Pro Duta Tak Mudik
Bola Indonesia 20 Juni 2014, 18:51 -
Cari Lawan Uji Coba, PSS Sleman Incar Klub ISL
Bola Indonesia 18 Juni 2014, 20:11 -
Bola Indonesia 5 Juni 2014, 06:25
-
Diimbangi Persika, Persipasi Tertahan di Posisi Tujuh
Bola Indonesia 4 Juni 2014, 23:29
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39