Persiba Siap Balas Persija di Solo
Editor Bolanet | 10 Mei 2013 20:18
- Menghadapi Persija Jakarta dalam lanjutan Indonesia Super League, di Stadion Manahan, Sabtu (11/5), Persiba Balikpapan bertekad meraih hasil terbaik.
Sekarang ini kita punya libero asal Pantai Gading Franck Edouard Bezi di lini belakang, pengganti yang sempurna karena Ahmad Maulana tak bisa kita turunkan, kata manajer Persiba, Faisal Tola seperti dilansir Antara.
Pada pertemuan di putaran pertama, Persiba harus menelan kekalahan di kandang sendiri dengan skor 0-1. Maka itu, target kita ke Solo adalah menang dan merebut poin penuh, tandas Faisal Tola.
Sementara itu pelatih Persiba, Herry Kiswanto mengaku timnya akan tampil dengan motivasi tinggi. Apalagi Beruang Madu saat ini juga memiliki striker anyar, Kim Yong Wang yang menggantikan Mahmoud El Ali yang dicoret karena dilarang main oleh FIFA dan AFC.
Kita memang perlu striker yang punya daya juang tinggi seperti Kim. Apalagi sebagian besar para pemain Persiba yang lain adalah para pemain muda yang perlu panutan tentang semangat juang di lapangan, ujar pelatih yang akrab disapa Kang Herry ini. (ant/dzi)
Sekarang ini kita punya libero asal Pantai Gading Franck Edouard Bezi di lini belakang, pengganti yang sempurna karena Ahmad Maulana tak bisa kita turunkan, kata manajer Persiba, Faisal Tola seperti dilansir Antara.
Pada pertemuan di putaran pertama, Persiba harus menelan kekalahan di kandang sendiri dengan skor 0-1. Maka itu, target kita ke Solo adalah menang dan merebut poin penuh, tandas Faisal Tola.
Sementara itu pelatih Persiba, Herry Kiswanto mengaku timnya akan tampil dengan motivasi tinggi. Apalagi Beruang Madu saat ini juga memiliki striker anyar, Kim Yong Wang yang menggantikan Mahmoud El Ali yang dicoret karena dilarang main oleh FIFA dan AFC.
Kita memang perlu striker yang punya daya juang tinggi seperti Kim. Apalagi sebagian besar para pemain Persiba yang lain adalah para pemain muda yang perlu panutan tentang semangat juang di lapangan, ujar pelatih yang akrab disapa Kang Herry ini. (ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bola Indonesia 8 Mei 2013, 20:20
-
Persib Tukar Dzumafo dengan Hilton Moreira
Bola Indonesia 8 Mei 2013, 15:35 -
Erol Iba Jalani Seleksi di Persegres
Bola Indonesia 7 Mei 2013, 21:55 -
Dua Laga Persija Jakarta Bakal Digelar di Solo
Bola Indonesia 7 Mei 2013, 19:44 -
Dilepasnya Dzumafo Tak Kejutkan Messi
Bola Indonesia 7 Mei 2013, 18:33
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39