Persiba Bantul Bawa 19 Pemain ke Bontang
Editor Bolanet | 3 Juli 2012 22:00
Rombongan Laskar Sultan Agung terbang dari Jakarta menuju Balikpapan sore tadi pukul 17.00 WIB. Tiba di Balikpapan kira-kira pukul 20.30 WITA. Dari sana kita lanjutkan naik bus ke Bontang sekitar delapan jam, kata jelas Media Officer Persiba Iqbal Yustisianto, Selasa (3/7).
Dari 19 pemain yang diboyong tersebut, Persiba tidak menyertakan beberapa nama yang selama ini selalu menjadi andalan Persiba karena alasan yang berbeda. Mereka adalah Eduardo Bizarro dan Ezequile Gonzales yang cedera sementara Slamet Nurcahyo sengaja diistirahatkan oleh pelatih.
Eze--panggilan akrab Ezequile Gonzales--dan Birzarro lagi cedera. Kalau Slamet memang sengaja diistirahatkan. Pelatih ingin dia main maksimal pada pertandingan terakhir melawan Persibo nanti, lanjutnya.
Meskipun tanpa pemain andalannya tersebut, Persiba tetap optimis mampu mengatasi tuan rumah Bontang FC.
Berikut nama-nama pemain Persiba yang diboyong ke Bontang: Andi Setiawan, Agus Marwanto, Wahyu Wijiastanto, Ahmat Taufiq, Burhan, Slamet Widodo, M Ansori, Xyz Roeroe, Angga Pratama, Busari, Ugik Sugianto, Kim Yong Han, Nopendi, Johan Manaji. (ipl/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Timnas U-22 Mampu Ditahan Imbang Persiba Bantul
Tim Nasional 26 Juni 2012, 18:19 -
Dikalahkan Persiba Bantul, Arema Indonesia Akui Tak Main Apik
Bola Indonesia 23 Juni 2012, 22:29 -
Persiba Bantul Akui Arema Sulit Dikalahkan
Bola Indonesia 23 Juni 2012, 22:26 -
Ke Bantul, Dejan Ubah Komposisi Lini Belakang Arema
Bola Indonesia 21 Juni 2012, 22:14 -
Irfan Raditya Tambah Daftar Cedera Arema
Bola Indonesia 21 Juni 2012, 11:00
LATEST UPDATE
-
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35 -
Timnas Indonesia Menang, Mudik Tenang
Tim Nasional 25 Maret 2025, 19:22 -
Usai Joao Felix, AC Milan Kepincut Pemain Chelsea Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:20 -
Bukan Guimaraes, Barcelona akan Coba Angkut Gelandang Newcastle Ini
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 19:12
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10