Persib Siap Lawan Persija di Mana Saja, Asal Bukan Jakarta
Editor Bolanet | 21 Agustus 2013 21:20
Pertandingan mau di Pekanbaru, Kalimantan, atau Papua tidak jadi soal bagi Persib, kami siap. Asal tidak di Jakarta, itu saja, kata Umuh Muhtar.
Umuh menyebutkan, bila laga digelar di Pekanbaru itu lebih baik karena transportasi terjangkau. Baik untuk Persija maupun untuk Persib Bandung.
Rencananya pertandingan melawan Persija akan digelar pada 28 Agustus 2013 mendatang di tempat netral tanpa kehadiran penonton dari kedua belah pihak.
Tidak perlu menghitung untung ruginya berlaga di tempat netral, yang jelas setiap kondisi pertandingan harus dimanfaatkan oleh setiap tim, termasuk oleh Persib Bandung, kata Umuh.
Laga tersebut merupakan jadwal ulang setelah pada laga sebelumnya 22 Juni 2013 batal digelar karena rombongan Persib mendapat teror setelah bus yang mereka tumpangi dilempari batu saat akan berangkat ke Stadion Gelora Bung Karno. (ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Polisi Periksa Teman Gebi Terkait Kasus Greg Nwokolo
Bola Indonesia 20 Agustus 2013, 21:51 -
Empat Gol PBR Benamkan PSPS Pekanbaru
Bola Indonesia 20 Agustus 2013, 18:46 -
The Jakmania Kecewa Dengan Keputusan Persija
Bola Indonesia 20 Agustus 2013, 14:24 -
Diego Sebut Wanita Pelapor Greg Hanya Cari Sensasi
Bola Indonesia 20 Agustus 2013, 13:56 -
Pihak Greg Nwokolo Nilai Gebi Sengaja Pukuli Diri Sendiri
Bola Indonesia 19 Agustus 2013, 23:18
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39