Persib Menang Karena Tampil Penuh Motivasi
Editor Bolanet | 1 Oktober 2016 23:20
Sekadar informasi, Persib sudah mencatatkan dua hasil buruk dalam dua laga terakhir mereka di ISC A. Catatan itu bermula usia Maung Bandung dikalahkan Sriwijaya FC dengan skor telak 0-3, berlanjut dengan kekalahan dari Bali United 0-1.
Gelandang serang Persib, Robertino Pugliara mengatakan, kemenangan tersebut tak terlepas dari motivasi lebih rekan-rekannya. Sebab, Maung Bandung tak ingin hattrick kekalahan.
Kami tetap semangat dan tim ini punya mental bagus. Kami akan lebih baik ke depannya, ujar Robertino usai pertandingan.
Pada pertandingan tersebut, sejatinya Persib tertinggal lebih dulu dari tamunya lewat gol yang dicetak Shohei Matsunaga (45'). Namun, tim kesayangan Bobotoh itu akhirnya mampu mengembalikkan keadaan lewat gol yang dilesakkan oleh Sergio Van Dijk (47') dan Vladimir Vujovic (84' pen).
Saya senang tim menang. Kami kalah pada babak pertama,tapi bisa mengembalikan keadaan karena kami punya motivasi berlipat, pungkasnya.[initial]
Baca Juga:
- Kiper Persiba Tak Permasalahkan Penalti Persib
- Jaino Matos: Persiba Tidak Kalah dari Persib
- Persiba: Kami Tidak Dikalahkan Persib, Tapi Wasit
- Kiper Persib Antar Jabar Raih Medali Emas Sepakbola PON XIX
- Jamu Persiba, Persib Gunakan Stadion Wibawa Mukti
- Ketimbang Cetak Gol, Heffernan Pilih Bali United Menang
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persiba Terancam Musafir di Musim 2017
Bola Indonesia 29 September 2016, 20:24 -
Arema Cronus: Harusnya Kami Menang di Kandang Persiba
Bola Indonesia 10 September 2016, 19:36 -
Lawan Arema Cronus, Persiba Balikpapan Siap Kembali Main Keras
Bola Indonesia 10 September 2016, 08:50 -
Persiba Tak Mau Kecolongan dari Arema Cronus
Bola Indonesia 9 September 2016, 21:37 -
Arema Cronus Kejar Poin Penuh di Kandang Persiba Balikpapan
Bola Indonesia 9 September 2016, 20:44
LATEST UPDATE
-
Hasil Inggris vs Latvia: Skor 3-0
Piala Eropa 25 Maret 2025, 06:21 -
Igor Tudor Pimpin Latihan Perdana Juventus Usai Gantikan Motta
Liga Italia 25 Maret 2025, 06:15 -
Latihan Terakhir Thiago Motta di Juventus Disebut Aneh
Liga Italia 25 Maret 2025, 06:06 -
Apa yang Akan Dilakukan Capello Jika Jadi Tudor di Juventus?
Liga Italia 25 Maret 2025, 05:59 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 25 Maret 2025, 05:54 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 25 Maret 2025, 05:52 -
Capello: Juventus Ambil Risiko Besar Pecat Motta
Liga Italia 25 Maret 2025, 05:45 -
Prediksi Korea Selatan vs Yordania 25 Maret 2025
Piala Dunia 25 Maret 2025, 05:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23