Persib Bawa 20 Pemain Lakoni Tur Jatim
Editor Bolanet | 28 Mei 2013 16:25
- Persib Bandung melakukan persiapan terakhir sebelum melakoni tur Jatim bertandang ke markas Arema dan Persegres. Pelatih Persib, Jajang Nurjaman membawa 20 pemain dalam tur Jatim kali ini dan akan bertolak ke Malang pada Rabu (29/5) pagi menggunakan pesawat terbang.
Dalam latihan terakhir pagi hari tadi, Jajang memfokuskan pada penguasaan bola sesuai dengan skema yang disiapkan. Kita tingkatkan dalam ball possesion pada latihan kali ini. Kira-kira skema lawan mereka juga sudah terlihat tadi, ucap Jajang seperti dilansir dari situs resmi klub.
Ia menambahkan, dalam tur Jawa Timur kali ini dirinya memboyong 20 pemain. Para pemain tersebut asalah: I Made Wirawan, Shahar Ginanjar, Abanda Herman, Maman Abdurrahman, Aang Suparman, Naser Al Sebai, Tony Sucipto, Supardi, Jajang Sukmara, Agung Pribadi, Hariono, Mbida Messi, Firman Utina, Asri Akbar, Atep, M. Ridwan, Sergio van Dijk, Hilton Moreira, Kenji Adachihara dan Airlangga Sucipto.
Kita membawa 20 pemain saja. Sedangkan pemain yang ditinggal yaitu Rizki Bagja, Cecep Supriyatna dan Sigit Hermawan, pungkasnya. (persib/mac)
Dalam latihan terakhir pagi hari tadi, Jajang memfokuskan pada penguasaan bola sesuai dengan skema yang disiapkan. Kita tingkatkan dalam ball possesion pada latihan kali ini. Kira-kira skema lawan mereka juga sudah terlihat tadi, ucap Jajang seperti dilansir dari situs resmi klub.
Ia menambahkan, dalam tur Jawa Timur kali ini dirinya memboyong 20 pemain. Para pemain tersebut asalah: I Made Wirawan, Shahar Ginanjar, Abanda Herman, Maman Abdurrahman, Aang Suparman, Naser Al Sebai, Tony Sucipto, Supardi, Jajang Sukmara, Agung Pribadi, Hariono, Mbida Messi, Firman Utina, Asri Akbar, Atep, M. Ridwan, Sergio van Dijk, Hilton Moreira, Kenji Adachihara dan Airlangga Sucipto.
Kita membawa 20 pemain saja. Sedangkan pemain yang ditinggal yaitu Rizki Bagja, Cecep Supriyatna dan Sigit Hermawan, pungkasnya. (persib/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persipura Jayapura Semakin Kokoh di Puncak
Bola Indonesia 27 Mei 2013, 19:00 -
Wasit Muhaimin Terancam Sanksi 1 Tahun
Bola Indonesia 27 Mei 2013, 18:13 -
Komite Wasit PSSI Pastikan Awasi Semua Wasit ISL
Bola Indonesia 27 Mei 2013, 16:37 -
Jajang Sudah Kantongi Kekuatan Arema
Bola Indonesia 27 Mei 2013, 15:07 -
Hindari Cedera, Persib Hanya Berlatih Ringan
Bola Indonesia 27 Mei 2013, 14:42
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07 -
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39