Perseru Tak Keder Teror Aremania
Editor Bolanet | 17 Januari 2014 21:04
Di pertandingan Sabtu (18/01) besok, kami akan mengandalkan motivasi tinggi, ujar Robby Maruanaya, Pelatih Perseru Serui.
Motivasi ini bakal mengalahkan penonton manapun, sambungnya.
Perseru sendiri bakal menghadapi Arema Cronus di Stadion Kanjuruhan Malang, Sabtu (18/01) malam. Perseru sendiri di laga Zona Sulawesi-Papua, sukses membuat kejutan dengan menjadi runner-up grup dan menyingkirkan Persipura Jayapura. Sementara, Arema Cronus berstatus juara Zona Jawa-2.
Lebih lanjut, Robby berharap kesuksesan mereka di fase grup tak berakhir antiklimaks di Delapan Besar ini. Dia berharap anak asuhnya tetap menjaga penampilan apik mereka.
Kuncinya, mereka harus fokus dalam tiap pertandingan, tandasnya. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Piala Indonesia Belum Jelas, Arema Was-Was
Bola Indonesia 14 Januari 2014, 19:01 -
Suharno Sebut Arema Banyak Memiliki Pemain Kunci
Bola Indonesia 14 Januari 2014, 18:51 -
Suharno Beber Rahasia di Balik Kemenangan Atas Persija
Bola Indonesia 13 Januari 2014, 23:06 -
Dibekuk Arema, Persija Dinilai Mengalami Peningkatan
Bola Indonesia 13 Januari 2014, 22:55 -
Review: Arema Cronus Sukses Bekuk Macan Kemayoran
Bola Indonesia 13 Januari 2014, 20:59
LATEST UPDATE
-
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39