Perseman Kirim Perwakilan ke Kongres Tahunan PSSI
Editor Bolanet | 15 Juni 2013 11:35
Sekretaris Umum Perseman Manokwari Yan Christian Warinussy SH di Biak, Sabtu, mengatakan surat undangan PSSI untuk Ketua Umum/Presiden klub Perseman Dominggus Mandacan telah diterima pengurus untuk ditindaklanjuti pengiriman dua peserta ke kongres PSSI.
Surat PSSI yang ditandatangani Sekjen Hadiyandra bernomor surat: 973/AGB/143/V-2013 tanggal 15 Mei 2013 yang ditujukan kepada Drs.Dominggus Mandacan selaku Ketua Umum,/Presiden/Direktur Utama Klub Perseman Manokwari, katanya seperti dilansir Antara.
Pengurus klub Perseman saat ini telah menyiapkan laporan tentang kesiapan Klub ini untuk kembali mengarungi kompetisi sepakbola Divisi Utama PSSI Tahun 2013/2014, katanya.
Untuk kegiatan persiapan kompetisi sepak bola di Papua Barat pihak pengurus Perseman telah mengawalinya dengan kegiatan registrasi ulang klub peserta kompetisi lokal Perseman yang akan dimulai pada awal Juli 2013 sebagai ajang mencari pemain berbakat guna memperkuat klub Perseman.
Yan berharap dengan digelarnya kompetisi sepak bola dapat menggairahkan minat bakat pemain bola di wilayah Manokwari, Papua Barat guna memperkuat klub di ajang kompetisi setempat. (ant/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Andik Pinta Bonek Penuhi GBT Minggu Nanti
Bola Indonesia 14 Juni 2013, 19:23 -
Tanpa Tibo, Semen Padang Bakal Ubah Taktik
Bola Indonesia 8 Mei 2013, 10:20 -
Dijamu Perseman Manokwari, Novan Setya Belum Pasti Turun
Bola Indonesia 8 Mei 2013, 10:14 -
Usai Kalahkan PSM, Semen Padang Bertolak ke Kandang Perseman
Bola Indonesia 6 Mei 2013, 11:03 -
PSM Juga Melapor ke AFC dan FIFA
Bola Indonesia 1 Maret 2013, 20:24
LATEST UPDATE
-
3 Pemain Bahrain yang Pernah Bikin Gol ke Gawang Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 11:20 -
Begini Nasib 5 Pemain Pinjaman Chelsea
Liga Inggris 24 Maret 2025, 11:15 -
Myles Lewis-Skelly Bisa Jadi Ashley Cole Berikutnya
Piala Eropa 24 Maret 2025, 11:08 -
Spalletti: Italia Tunjukkan Wajah Baru, Tapi Masih Ada yang Harus Dipelajari
Piala Eropa 24 Maret 2025, 11:07 -
Jesse Lingard Ungkap Aturan Ketat dari Wayne Rooney di Manchester United
Liga Inggris 24 Maret 2025, 10:49 -
Disingkirkan Jerman jadi Pelajaran Berharga Italia, Kok Bisa?
Piala Eropa 24 Maret 2025, 10:43 -
Bahaya Laten Bola Mati Timnas Bahrain
Tim Nasional 24 Maret 2025, 10:38
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39