Persela Tunjuk Danur Dara Sebagai Asisten Pelatih
Asad Arifin | 4 Desember 2017 21:58
Bola.net - - Persela Lamongan menambah personel kepelatihan untuk kompetisi musim 2018. Klub berjuluk Laskar Joko Tingkir tersebut menunjuk Danur Dara sebagai asisten pelatih untuk membantu tugas-tugas Aji Santoso.
Kehadiran mantan pelatih Perssu Sumenep itu akan melengkapi daftar asisten pelatih yang selama ini membantu Aji yakni Ragil Sudirman dan Erick Ibrahim. Ketiganya akan berkolaborasi untuk menyiapkan tim menyambut ketatnya liga musim depan.
Danur Dara bukan sosok yang asing bagi pelatih asal Kepanjen Malang tersebut, sebab keduanya sudah berkolaborasi dalam Aji Santoso International Football Academy (ASIFA), mereka juga pernah bersama saat menangani tim PON Jatim.
Menurut Pelatih Kepala Persela, Aji Santoso, pihaknya menambah asisten pelatih karena komposisi pelatih yang dimiliki masih belum ideal. Sedianya ada empat pelatih yang bekerjasama untuk menghadapi sebuah kompetisi yang panjang.
Selama saya melatih Persela, hanya ada 3 pelatih. Tentunya dengan 3 pelatih selama satu kompetisi penuh, tidak ideal. Maka dari itu saya membutuhkan satu asisten pelatih lagi untuk membantu saya, ungkap Aji Santoso.
Kalau kita punya 2 asisten pelatih, salah satunya bisa memimpin latihan pemain yang tidak dibawa saat laga away, pungkasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persela Resmi Pertahankan Aji Santoso
Bola Indonesia 1 Desember 2017, 06:49 -
Persela Pertahankan Saddil Ramdani dan Nur Hardianto
Liga Champions 23 November 2017, 22:27 -
Persela Kekurangan Pemain di Tiga Posisi
Bola Indonesia 23 November 2017, 06:28 -
Persela Umumkan Nama Pelatih Awal Desember
Bola Indonesia 22 November 2017, 02:19 -
Aji Santoso Tetap Jadi Pilihan Utama Persela
Bola Indonesia 21 November 2017, 05:14
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39