Persela Tak Minat Bikin Turnamen
Editor Bolanet | 28 Mei 2015 21:08
Meski sudah mendapat lampu hijau dari PT LI, toh Persela Lamongan mengaku tak berminat untuk melaksanakannya. Masalah keuangan menjadi alasan manajemen Laskar Joko Tingkir berpikir seribu kali untuk menggelar sebuah turnamen.
Manajer Persela, Yunan Achmadi juga menjelaskan bahwa manajemen tak pernah berpikir atau menyinggung terkait penyelenggaraan turnamen ini. Yunan tak menampik bahwa faktor keuntungan yang kurang menjanjikan, membuat manajemen Persela menarik minat.
Jadi, bisa kami pastikan tak ada turnamen lokal. Kami hanya menunggu kompetisi saja, terang Yunan. Persela sendiri sampai dengan saat ini belum dikaitkan dengan turnamen manapun. (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gresik United Tunggu Instruksi PSSI
Bola Indonesia 25 Mei 2015, 22:37 -
Tim Persela Tunggu Sinyal Manajemen
Bola Indonesia 25 Mei 2015, 22:35 -
Terkait Rumor Pencabutan Pembekuan PSSI, Persela Kalem
Bola Indonesia 25 Mei 2015, 22:18 -
Persela Diliburkan Tanpa Batas Waktu
Bola Indonesia 22 Mei 2015, 17:17 -
Persela Berharap Krisis Sepakbola Nasional Segera Usai
Bola Indonesia 21 Mei 2015, 12:39
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39